Cara Membuat Kue Rondo Kemul Khas Purwokerto – Kue rondo kemul merupakan makanan yang sangat unik dan enak yang berasal dari pulau jawa tepatnya yaitu dari daerah Purwokerto. Rondo kemul ini merupakan salah stu kue yang namanya sudah cukup terkenal dan juga memiliki rasa yang enak meskipun hanya memiliki tampilan yang biasa-biasa saja. Kue tradisional ini termasuk kue jajanan pasar yang banyak dijual belikan dan juga memiliki harga yang cukup terjangkau. Mungkin masih banyak diantara anda yang belum mengetahui kue rondo kemul ini meskipun kue ini sudah terkenal. Kue rondo kemul merupakan kue yang terbuat dari bahan dasar singkong yang dipadukan dengan gula merah dan garam. Dan kue ini biasanya dapat anda nimati sebagai cemilan santai disore hari. Untuk membuat kue rondo kemul ini sebenarnya anda tidak terlalu repot karena bahan-bahan yang dibutuhkannya banyak disekitar rumah anda atau dipasar-pasar erdekat dengan anda. Dan lebih enaknya lagi jika dirumah anda terdapat tanaman singkong yang bagus dan sudah berbuah lebih baik anda ambil singkongnya kemudian dibuat menjadi kue rondo kemul yang satu ini.


Bahn :
- 600 gr singkong yang berkualitas baik
- santan kelapa kental 300 ml ( direbus )
- gula merah 250 gr ( sisir halus )
- daun pisang untuk membungkus secukupnya
- garam halus 1 sendok teh
- tusuk gigi untuk semat secukupnya
Cara Membuat Kue Rondo Kemul :
- Ambil singkong yang sudah disiapkan kemudian kupas kulitnya
- Setelah itu singkong dicuci dengan air sampai benar-benar bersih
- Parut singkong dengan parutan halus sampai selesai
- Peras air singkong yang sudah diparut kemudian campurkan singkong dengan gula merah dan garam halus, aduk rata
- Ambil adonan secukupnya kemudian bungkus dengan daun pisang dan semat dengan tusuk gigi
- Lakukan dengan cara yang sama sampai adonan kue rondo kemul habis
- Kukus adonan selama 30 menit atau sampai matang dan sajikan dengan santan rebus
Selamat menikmati Resep Kue Rondo Kemul Enak dan Kenyal ini. Sajikan kue ini sesuai dengan resep yang sudah kami bagikan diatas dan selamat mencoba dirumah.

Rekomendasi Resep:
- Resep Membuat Dendeng Balado Khas Masakan Padang Resep Membuat Dendeng Balado Khas Masakan Padang - Barbagai jenis masakan yang terbuat dari bahan dasar daging dan semuanya juga memiliki rasa yang sama-sama enak meskipun proses pengolahannya sangat berbeda…
- Resep Membuat Awug Awug Singkong Kelapa Gula Merah Resep Membuat Awug Awug Singkong Kelapa Gula Merah - Awug-awug merupakan makanan tradisional yang sangat khas dari pulau jawa. Makanan ini memiliki citarasa yang manis dan gurih karena makanan ini…
- Resep Cara Membuat Kue Surabi Pandan Resep Cara Membuat Kue Surabi Pandan - Kue surabi adalah nama kue yang sudah sangat terkenal dan populer hampir disetiap daerah, termasuk Bandung, Bogor, Purwokerto dan Jakarta juga masih banyak…
- Cara Membuat Rujak Dodol Pedas Manis dan Segar Cara Membuat Rujak Dodol Pedas Manis dan Segar - Dodol merupakan makanan yang terkenal dari daerah garut. Makanan ini biasanya memiliki tekstur yang kenyal dan lembut. Dengan memiliki ciri khas…
- Resep Cara Membuat Kue Galendo Khas Ciamis Resep Cara Membuat Kue Galendo Khas Ciamis - Galendo adalah salah satu jenis makanan atau yang termasuk jajanan khas yang berasal dari kota Ciamis Jawa Barat. Galendo merupakan makanan berupa…
- Resep Cara Membuat Kue Odading Khas Bandung Resep Cara Membuat Kue Odading Khas Bandung - Kue odading merupakan nama makanan atau jajanan khas yang sudah cukup terkenal dari semua jenis kue yang ada. Kue odading sangat banyak…
- Resep Tape Singkong Goreng Keju Enak Resep Tape Singkong Goreng Keju Enak - Tape singkong adalah nama makanan yang terbuat dari singkong yang difermentasikan sehingga menjadi makanan baru yang disebut dengan nama tape singkong. Tape singkong sangat…
- Resep Cara Membuat Tumis Jengkol Pedas Gurih Resep Cara Membuat Tumis Jengkol Pedas Gurih - Tumis jengkol pedas atau yang biasa disebut dengan nama sambal jengkol ini merupakan salah satu jenis makanan yang sangat banyak digemari. Selain…
- Resep Bubur Jagung Singkong Yang Praktis Dan Enak Resep Bubur Jagung Singkong - Singkong merupakan salah satu makanan pengganti beras yang memiliki karbohidrat tinggi. Tidak hanya beras saja yang dapat dijadikan bubur, singkong juga dapat di jadikan sebagai…
- Resep Membuat Sambal Sotong Pedas Gurih Resep Membuat Sambal Sotong Pedas Gurih - Sambal sotong merupakan salah satu jenis sambal yang terbuat dari bahan dasar sotong yang dipotong-potong melingkar kemudian memiliki rasa pedas yang begitu nikmat…
- Cara Membuat Kue Putu Bandung Manis dan Nikmat Cara Membuat Kue Putu Bandung Manis dan Nikmat - Kue putu merupakan makanan tradisional yang sangat khas dari Indonesia. kue putu ini biasa terbuat dari tepung beras yang kemudian diisi…
- Cara Membuat Kue Bantal Pisang Enak Cara Membuat Kue Bantal Pisang Enak - Kue bantal adalah nama makanan yang khas dari daerah Bali. Kue ini dinamakan kue bantal karena bentuknya yang menyerupai bantal namun memiliki ukuran…
- Cara Membuat Getuk Goreng Ubi Jalar Manis Cara Membuat Getuk Goreng Ubi Jalar Manis - Getuk goreng ubi jalar merupakan makanan tradisional khas Indonesia yang namanya sudah sangat populer. Makanan ini termasuk makanan atau jajanan pasar yang…
- Cara Membuat Serombotan Klungkung Khas Bali Cara Membuat Serombotan Klungkung Khas Bali - Serombotan adalah makanan yang tebuat dari bahan dasar sayur-sayuran yang direbus. Sayuran yang biasa dibuat untuk serombotan adalah toge, kacang panjang, pare, kangkung,…
- Cara Membuat Pepes Ayam Jamur Enak dan Gurih Cara Membuat Pepes Ayam Jamur Enak dan Gurih - Pepes ayam merupakan makanan yang mungkin sudah biasa dinikmati sebagai menu harian keluarga anda. Makanan ini sudah tidak asing lagi terdengar…
- Cara Membuat Tempe Mendoan Purwokerto Cara Membuat Tempe Mendoan Purwokerto - Tempe mendoan adalah sejenis makanan yang berbahan dasar tempe biasa dipotong tipis lebar dan dimasak dengan tepung juga dipadukan dengan bumbu-bumbu yang pas. Makanan…
- Cara Membuat Bubur Ubi Manis dan Lembut Cara Membuat Bubur Ubi Manis dan Lembut - Bubur merupakan jenis makanan yang lunak dan lembut. Nama makanan berupa bubur memang sudah tidah asing lagi ditelinga kita. Dari mulai bubur…
- Cara Membuat Bolu Tape Singkong Enak dan Empuk Cara Membuat Bolu Tape Singkong Enak dan Empuk - Bolu merupakan makanan berupa kue yang memiliki keanekaragaman bentuk dan rasa. Untuk resep bolu kali akan akan kami sajikan dengan kreasi…
- Cara Membuat Kue Basah Spiku Lembut Cara Membuat Kue Basah Spiku Lembut - Salah satu sajian kuliner yang sangat terkenal dan termasuk dalam golongan jenis kue basah yang juga memilkiki rasa yang enak yaitu kue basah…
- Cara Membuat Tambeca Daging Gurih dan Lezat Cara Membuat Tambeca Daging Gurih dan Lezat - Tambeca adalah makanan enak yang terbuat dari bahan olahan daging sapi atau iga sapi yang dibuat dengan campuran bahan seperti santan kelapa…
- Cara Membuat Cumi Asin Pedas Gurih Cara Membuat Cumi Asin Pedas Gurih - Cumi merupakan seafood yang sangat untuk diolah. Olahan cumi yang sudah biasa disajikan mungkin cumi yang dimasak dengan memiliki warna hitam. Selain itu,…
- Resep Membuat Keripik Talas Renyah dan Gurih Resep Membuat Keripik Talas Renyah dan Gurih - Talas adalah salah satu jenis tumbuhan yang sangat mudah dijumpai di Indonesia. Talas juga merupakan salah satu bahan makanan yang dapat diolah…
- Cara Membuat Dodol Mangga Indramayu Manis dan Kenyal Cara Membuat Dodol Mangga Indramayu Manis dan Kenyal - Dodol mangga adalah salah satu jenis makanan atau cemilan nikmat yang berasal dari Indramayu sehingga makanan ini sering disebut dengan nama…
- Cara Membuat Sate Tahu Spesial Enak dan Gurih Cara Membuat Sate Tahu Spesial Enak dan Gurih - Sate tahu merupakan makanan khas yang berasal dari pulau jawa meskipun sate tahu kini sudah banyak terdapat dimana-mana. Sate tahu adalah…
- Cara Membuat Ubi Merah Panggang Enak dan Lembut Cara Membuat Ubi Merah Panggang Enak dan Lembut - Ubi merah merupakan salah satu jenis makanan yang termasuk dalam golongan ubi jalar. Ubi merah ini memiliki manfaat yang baik untuk…
- Cara Membuat Kue Ladrang Bawang Enak dan Renyah Cara Membuat Kue Ladrang Bawang Enak dan Renyah - Kue ladrang adalah nama jenis kue kering yang memiliki tekstur sangat renyah. Kue kering yang satu ini memiliki asa yang sangat…
- Cara Membuat Usus Ayam Goreng Renyah dan Gurih Cara Membuat Usus Ayam Goreng Renyah dan Gurih - Salah satu bagian dari ayam adalah jeroan, dan salah satu jeroan dari ayam adalah usus. Usus ayam merupakan jeroan dari ayam…
- Cara Membuat Kue Bolu Kemojo Khas Pekanbaru Riau Cara Membuat Kue Bolu Kemojo Khas Pekanbaru Riau - Salah satu warisan kuliner khas dari Indonesia yang sampai saat ini masi tetap terjaga adalah kue bolu kemojo. Bolu kemojo merupakan…
- Resep Membuat Daun Singkong Tumbuk Enak Resep Membuat Daun Singkong Tumbuk Enak - Daun singkong merupakan salah satu dedaunan yang dapat dikonsumsi. daun yang satu ini dapat dibuat dengan berbagai macam cara pengolahan. Semua olahan dari daun…
- Resep Membuat Berondong Jagung Manis Enak Resep Membuat Berondong Jagung Manis Enak - Berondong jagung adalah cemilan jajanan pasar yang dari jaman dahulu hingga sekarang namanya masih tetap eksis. Makanan ini tentu saja terbuat dari bahan…