Oncom adalah makanan khas dari Indonesia yang memiliki cita rasa cukup khas. Bahan pembuatan oncom sendiri dibuat dengan melibatkan jamur yang bernama Neurospora Sp. Oncom berbahan dasar ampas tahu. Umumnya, orang Indonesia mengkonsumsi oncom dengan cara di oseng atau dengan cara digoreng. Nah, bagi Anda yang ingin mengolah oncom menjadi kudapan yang nikmat, berikut ini penulis paparkan mengenai resep oncom goreng pedas nikmat.
Bahan Utama
- 300 gram Oncom, diiris tipis
- Minyak goreng secukupnya
- Air
- Garam

Bahan Bumbu
- 5 buah cabai merah
- 4 buah cabai rawit
- 4 butir bawang merah
- 4 siung bawang putih
- 1 sendok makan garam
- 2 buah ketumbar
Bahan Adonan
- 200 gram tepung terigu
- 1 sendok makan tepung maizena
- Air secukupnya
- 1 butir telur
Cara Membuat:
- Resep oncom goreng pedas yang pertama bisa dimulai dengan mengiris tipis-tipis oncom.
- Rendam oncom menggunakan air dan sedikit garam.
- Tunggu selama 5 menit lalu tiriskan.
- Campurkan tepung terigu, tepung maizena, air, secukupnya, dan telur.
- Aduk adonan sampai merata
- Masukkan bawang putih, cabai, bawang merah, dan ketumbar yang sudah dihaluskan.
- Tambahkan garam secukupnya sesuai dengan selera.
- Panaskan wajan dan tuangkan minyak secukupnya.
- Tunggu beberapa menit sampai minyak panas.
- Masukkan oncom ke dalam adonan.
- Goreng satu persatu oncom sampai oncom terasa renyah dan matang.
Resep oncom goreng pedas diatas dapat disesuaikan rasa pedasnya dengan mengatur penggunaan cabe. Agar oncom yang di goreng dapat matang sampai ke dalam, gunakan api sedang, jangan terlalu besar. Oncom goreng pedas yang Anda buat di rumah, dapat dikonsumsi bersamaan dengan soto atau dimakan untuk lauk dengan nasi. Selamat mencoba, semoga berhasil.

Rekomendasi Resep:
- Resep Membuat Tahu Jamur Goreng Renyah Cara Membuat Tahu Jamur Goreng Renyah - Tahu adalah jenis bahan makanan yang memang sangat mudah untuk dibuat masakan lezat. Selain mudah didapat, tahu sangat cocok dipadukan dengan bahan lainnya,…
- Resep Membuat Sup Tahu Asam Pedas Resep Membuat Sup Tahu Asam Pedas - Tahu adalah nama makanan yang terbuat dari endapan sari kedelai. Nama makanan ini sudah sang populer sejak zaman dahulu. Tahu merupakan makanan tradisional yang…
- Resep Rendang Telur Santan Kara Rendang merupakan salah satu makanan khas Indonesia yang sangat terkenal di seluruh dunia. Rendang memiliki rasa yang khas dan bumbu yang kuat, sehingga membuat orang tidak bisa berhenti untuk mencobanya.…
- Cara Membuat Nasi Goreng Hijau Pedas Nikmat Cara Membuat Nasi Goreng Hijau Pedas Nikmat - Untuk resep makan kali ini berbeda dengan resep masakan seperti basanya. Nama makanan yang satu ini mungkin memang agak terasa asing ditelinga,…
- Resep Sambal Terong Balado Pedas Nikmat Cara Membuat Sambal Terong Balado Pedas Nikmat - Sambal merupakan salah satu hidangan pelengkap pada saat sedang makan. Makanan pelengkap ini sangat sayang kalu kita lewatkan begitu saja. Smabal merupakan…
- Resep Rendang Daging Kambing Apa itu Rendang Daging Kambing?Rendang daging kambing adalah salah satu hidangan khas Indonesia yang terkenal dengan cita rasa pedas dan nikmat. Hidangan ini terbuat dari daging kambing yang dimasak dengan…
- Cara Membuat Tumis Nangka Muda Pedas Gurih Cara Membuat Tumis Nangka Muda Pedas Gurih - Nangka adalah salah satu nama buah yang dapat diolah manjadi sebuah resep masakan yang sangat enak dan gurih karena dibumbui dengan berbagai…
- Resep Sambal Goreng Krecek Kuah PendahuluanSambal goreng krecek kuah merupakan salah satu hidangan khas Indonesia yang sangat populer. Krecek sendiri adalah jeroan sapi yang digoreng kering dan harus direndam terlebih dahulu sebelum penggunaan. Sambal krecek…
- Resep Dendeng Sapi Balado Dendeng sapi balado merupakan salah satu hidangan khas Indonesia yang cukup terkenal di kalangan masyarakat. Hidangan ini terbuat dari daging sapi yang diiris tipis dan dilapisi dengan bumbu balado yang…
- Cara Membuat Telur Balado Hijau Pedas Nikmat Cara Membuat Telur Balado Hijau Pedas Nikmat - Telur balado hijau merupakan salah satu olahan telur yang dibumbui dengan bumbu balado. Namun pada kesempatan kali ini, bumbu balado akan kami…
- Cara Membuat Tempe Bakar Enak dan Nikmat Cara Membuat Tempe Bakar Enak dan Nikmat - Siapa sih yang tidak mengenal bahan masakan yang satu ini..? Makanan ini tentunya sudah sangat populer terdengar ditelinga kita. Bahan makanan yang…
- Cara Membuat Chicken Ball Renyah Lezat dan Nikmat Cara Membuat Chicken Ball Renyah Lezat dan Nikmat - Chicken ball renyah merupakan makanan berbahan dasar ayam yang diolah dengan cara digoreng dan dibaluri dengan tepung yang sudah dibumbui sehingga…
- Cara Membuat Gado-gado Bumbu Kacang Sedap Nikmat Cara Membuat Gado-gado Bumbu Kacang Sedap Nikmat - Jika Anda menginginkan makanan yang lezat dan menyehatkan, Gado-gado dapat menjadi pilihannya. Hidangan yang berisi berbagai jenis sayuran ini mendapatkan kelezatannya dari…
- Resep Olahan Lele Pedas Lele adalah salah satu jenis ikan air tawar yang sering diolah menjadi hidangan lezat. Salah satu cara mengolah lele yang paling populer di Indonesia adalah dengan membuat olahan lele pedas.…
- Resep Tempe Kering Pedas Gurih dan Nikmat Resep Tempe Kering Pedas Gurih dan Nikmat - Tempe memang sering dijadikan sebagai bahan dasar makanan. Makanan yang terbuat dari kacang kedelai ini sudah sangat terkenal dan sudah akrab dengan masyarakat…
- Resep Sambel Tumpang Solo: Pedasnya Membakar Lidah Jika Anda penggemar makanan pedas, pasti tidak ingin melewatkan resep sambel tumpang Solo yang satu ini. Sambel ini memiliki rasa yang sangat pedas, dan cocok disajikan sebagai pelengkap sejumlah makanan…
- Cara Membuat Cumi Asin Pedas Gurih Cara Membuat Cumi Asin Pedas Gurih - Cumi merupakan seafood yang sangat untuk diolah. Olahan cumi yang sudah biasa disajikan mungkin cumi yang dimasak dengan memiliki warna hitam. Selain itu,…
- Resep Dendeng Sapi Serundeng Manis Dendeng sapi serundeng manis adalah salah satu hidangan khas Indonesia yang terbuat dari daging sapi yang diiris tipis, lalu dipanggang atau digoreng hingga kering. Kemudian, dendeng sapi tersebut dicampur dengan…
- Resep Membuat Ayam Woku Khas Manado Resep Membuat Ayam Woku Khas Manado - Ayam woku adalah salah satu jenis resep masakan tradisional khas dari negara Indonesia dan lebih tepatnya yaitu berasal dari daerah Manado. Setiap daerah…
- Resep Membuat Orek Tahu Gurih Spesial Resep Spesial Membuat Orek Tahu Gurih Spesial - Orek merupakan makanan yang biasanya dibuat dengan memiliki bentuk yang kecil-kecil. Makanan ini biasanya dibuat dari bahan dasar telur, tempe atau jenis oreng…
- Resep Cara Membuat Tumis Tahu Udang Pedas Resep Cara Membuat Tumis Tahu Udang Pedas - Tumis tahu dan udang memang sudah menjadi bahan makanan yang sangat digemari. Makanan ini memiliki citarasa yang khas dan segar karena rasa pedasnya.…
- Cara Membuat Tempe Kukus Pedas Nikmat Cara Membuat Tempe Kukus Pedas Nikmat - Tempe merupakan salah satu bahan masakan yang sering dibutuhkan karena memang cara mengolahnya cukup mudah dan sederhana. Pada kesempatan kali ini, tempe akan…
- Resep Olahan Tahu Pedas Tahu merupakan bahan makanan yang sering dijadikan sebagai bahan dasar dalam berbagai masakan. Tahu memiliki kandungan protein yang tinggi dan rendah lemak sehingga cocok untuk dijadikan sebagai bahan makanan sehat.…
- Resep Bebek Goreng Mentega Gurih dan Nikmat Resep Membuat Bebek Goreng Mentega Gurih dan Nikmat - Bebek goreng adalah makanan yang sangat terlihat biasa saja dan juga mungkin tidak akan menarik perhatian terutama bagi anda yang tidak…
- Cara Membuat Sate Tahu Spesial Enak dan Gurih Cara Membuat Sate Tahu Spesial Enak dan Gurih - Sate tahu merupakan makanan khas yang berasal dari pulau jawa meskipun sate tahu kini sudah banyak terdapat dimana-mana. Sate tahu adalah…
- Resep Membuat Tumis Terong Bumbu Pedas Gurih Resep Membuat Tumis Terong Bumbu Pedas Gurih - Tumis terong adalah makanan yang selalu dinanti-nanti dalam keluarga saya. Makanan ini mungkin sudah menjadi lauk yang paling utama ketika jamuan makan…
- Resep Cara Membuat Keripik Maicih Pedas dan Gurih Resep dan cara membuat keripik maicih sepertinya sedang menjadi incaran banyak orang karena akhir-akhir ini keripik maicih atau yang sering juga disebut dengan kripik setan menjadi cemilan yang paling dicari…
- Resep Tumis Cabe Ijo Keriting PendahuluanSiapa yang tidak suka dengan tumisan cabe ijo keriting yang pedas dan segar? Resep ini sangat cocok untuk kamu yang suka dengan masakan yang praktis dan cepat. Tumis cabe ijo…
- Cara Membuat Sambal Goreng Bawang Pedas Nikmat Cara Membuat Sambal Goreng Bawang Pedas Nikmat - Sambal bawang merupakan sambal yang terbuat dari bahan cabe rawit yang dipadukan dengan bawang, tomat dan juga bumbu yang lainnya. Sambal bawang…
- Resep Membuat Sup Jamur Tiram Putih Resep Membuat Sup Jamur Tiram Putih - Sup adalah jenis masakan berkuah yang terdiri dari berbagai macam jenis sayuran, buah ataupun daging. Karena rasanya yang enak, sup sangat digemari oleh…