Cara Membuat Rujak Baso Enak dan Nikmat – Rujak baso adalah salah satu nama makanan yang memang terbuat dari bahan dasar baso. Mungkin diantara anda masih banyak yang bertanya-tanya mengenai makanan yang satu ini. Rujak baso sama halnya dengan baso biasa yang sering disajikan, bahan yang dibuatpun hampir sama. Mungkin ada beberapa tambahan dalam bumbu atau jenis bahan lainnya, namun itu hanya dalam jumlah sedikit. Rujak baso ini sangat mudah untuk kita buat sendiri. Meskipun banyak penjualnya, tetapi tidak ada salahnya kalau anda mencoba untuk membuat rujak baso hasil olahan sendiri. Masih penasaran dengan resep yang satu ini..? Yuk kita intip apa saja yang harus kita siapkan dalam membuat rujak baso ini. Berikut adalah resep dan cara membuat rujak baso.
![Cara Membuat Rujak Baso Enak dan Nikmat](https://www.resepnasional.com/wp-content/uploads/2015/02/Cara-Membuat-Rujak-Baso-Enak-dan-Nikmat-300x300.jpg)
Bahan Untuk membuat rujak :
- 20 buah cabe rawit
- 100 gr gula merah
- 150 gr kacang tanah goreng
- 1 sendok makan terasi bakar
- 100 gr petis
- 100 gr bawang putih goreng
- 1/2 buah pisang batu ( diris-iris )
- 100 ml air asam
- garam secukupnya
- air secukupnya
Bahan kuah baso :
- 2 batang seledri ikat
- 10 butir baso sapi
- 2 batang bawang daun polong ikat
- 5 bsiung bawang putih ( memarkan )
- tulang sapi secukupnya
- air secukupnya
- 1/2 sendok teh merica bubuk
- garam secukupnya
- air secukupnya
Pelengkap :
- 150 gr kangkung rebus
- 150 gr tempe goreng
- 200 gr mie telur siap pakai
- tahu kulit secukupnya
Cara Membuat Rujak Baso :
- Langkah pertama yang harus dilakukan adalah memmbuat rujak
- Campurkan semua bahan untuk membuat rujak lalu diulek secara manual supaya tidak terlalu halus dan tidak terlalu kasar
- Tuang air secukupnya kedalam rujak, aduk hingga merata
- Masukkan semua bahn pelengkap kedalamnya, aduk rata
- Selanjutnya yaitu membuat kuah baso
- Rebus tulang sapi dalam air yang mendidih lalu masukkan bawang daun polong dan seledri
- Tambahkan merica bubuk dan garam lalu diangkat
- Masukkan baso dan bawang putih kedalam kuah baso, aduk rata
- Siramkan kuah baso keatas rujak secukupnya dan siap untuk disajikan
Nah, itulah Resep Cara Membuat Rujak Baso yang nikmat. Silahkan anda praktekkan dirumah bersama keluarga anda. Selamat mencoba dan selamat menikmati rujak baso dari kami.
![Free Ongkir Setiap Hari Free Ongkir Setiap Hari](https://www.resepnasional.com/wp-content/uploads/2023/11/lzdfreeong.jpg)
Rekomendasi Resep:
- Cara Membuat Oblok Oblok Hati Sapi Enak dan Gurih Cara Membuat Oblok Oblok Hati Sapi Enak dan Gurih - Pernahkan anda mendengar masakan yang mungkin namanya sedikit aneh namun memiliki rasa yang enak dan nikmat dilidah bahkan bisa menambah…
- Cara Membuat Ikan Bandeng Kremes Enak dan Gurih Cara Membuat Ikan Bandeng Kremes Enak dan Gurih - Ikan merupakan salah satu jenis hewan yang sering dijadikan sebagai bahan utama dalam membuat masakan yang enak dan lezat. Salah satu…
- Resep Membuat Capcay Seafood Enak dan Lezat Resep Membuat Capcay Seafood Enak dan Lezat - Untuk semua ibu-ibu di rumah pasti ingin sekali memiliki keterampilan untuk membuat berbagai jenis masakan yang disajikan untuk keluarga setiap harinya. Disinilah tempat…
- Resep Sate Usus Bumbu Rujak Paragraf PendahuluanKamu pecinta olahan usus sapi? Jika iya, sate usus bumbu rujak bisa menjadi salah satu menu yang wajib kamu coba! Makanan yang satu ini memiliki cita rasa pedas dan…
- Resep Rujak Jambu Kristal Rujak jambu kristal adalah salah satu jenis rujak yang memiliki rasa yang sangat segar dan nikmat. Rujak ini terbuat dari bahan-bahan yang segar dan sehat, seperti jambu kristal, mentimun, dan…
- Cara Membuat Kentang Kare Pedas Manis dan Gurih Cara Membuat Kentang Kare Pedas Manis dan Gurih - Kentang kari adalah makanan enak yang memiliki kuah yang begitu kental dan sedap. Makanan ini merupakan salah satu jenis makanan yang…
- Cara Membuat Salad Buah untuk Diet Enak Sederhana Cara Membuat Salad Buah untuk Diet Enak Sederhana - Buah sudah diketahui memiliki banyak manfaat untuk kesehatan tubuh. Selain bermanfaat, rasanya juga mudah diterima oleh indera pengecap kita. Tak seperti…
- Cara Membuat Rujak Dodol Pedas Manis dan Segar Cara Membuat Rujak Dodol Pedas Manis dan Segar - Dodol merupakan makanan yang terkenal dari daerah garut. Makanan ini biasanya memiliki tekstur yang kenyal dan lembut. Dengan memiliki ciri khas…
- Resep Cara Membuat Ikan Tongkol Kecap Sedap Gurih Resep Cara Membuat Ikan Tongkol Kecap Sedap Gurih - Ikan memang salah satu bahan makanan yang dapat dibuat dengan berbagai kreasi masakan lezat. Resep kali ini kami akan membuat makanan…
- Resep Membuat Talas Goreng Tepung Enak Resep Membuat Talas Goreng Tepung Enak - Talas goreng adalah makanan berupa gorengan yang biasa dinikmati dengan secangkir kopi hangat. Makanan ini dapat anda nikmati ketika sarapan pagi untuk mengganjal…
- Resep Cara Membuat Tumis Jengkol Pedas Gurih Resep Cara Membuat Tumis Jengkol Pedas Gurih - Tumis jengkol pedas atau yang biasa disebut dengan nama sambal jengkol ini merupakan salah satu jenis makanan yang sangat banyak digemari. Selain…
- Cara Membuat Tahu Telur Goreng Spesial Cara Membuat Tahu Telur Goreng Spesial - Pada kesempatan yang baik ini kami akan membuat sebuah resep yang ungkin sudah sangat akrab dengan seluruh masyarakat yang ada di dunia. Resep…
- Cara Membuat Kue Ladrang Bawang Enak dan Renyah Cara Membuat Kue Ladrang Bawang Enak dan Renyah - Kue ladrang adalah nama jenis kue kering yang memiliki tekstur sangat renyah. Kue kering yang satu ini memiliki asa yang sangat…
- Cara Membuat Puding Roti Tawar Sedehana Cara Membuat Puding Roti Tawar Sedehana - Pada kesempatan ini kami akan akan berbagi resep yang mungkin namanya sudah tidak asing lagi terdengar ditelinga kita. Makanan yang satu ini biasa…
- Cara Membuat Stik Keju Goreng Renyah dan Nikmat Cara Membuat Stik Keju Goreng Renyah dan Nikmat - Steak keju adalah makanan ringan atau cemilan yang snagat nikmat etika disajikan pada saat sedang bersantai. Bagi anda para penggemar keju,…
- Cara Membuat Cah Kapri Campur Spesial Cara Membuat Cah Kapri Campur Spesial - kapri adalah tumbuhan atau sayuran jenis kacang-kacangan yang sangat mudah untuk kita dapatkan. Bahan masakan yang satu ini tentu saja memiliki rasa yang…
- Cara Membuat Bolu Coklat Kukus Lembut Sederhana Cara Membuat Bolu Coklat Kukus Lembut Sederhana - Bagi anda yang mungkin sedang kebingungan dalam mempersiapkan sebuah makanan atau cemilan yang enak, empuk dan lembut dimulut untuk keluarga anda, kini kami…
- Resep Rujak Gobet 7 Bulanan PendahuluanHai Bunda, apa kabar? Pada kesempatan kali ini, kita akan berbagi resep rujak gobet 7 bulanan yang lezat dan menyegarkan. Rujak gobet adalah salah satu hidangan khas Indonesia yang terbuat…
- Resep Membuat Gulai Siput Enak dan Lezat Resep Membuat Gulai Siput Enak dan Lezat - Siput adalah nama jenis hewan yang memiliki cangkang bergelung. Siput merupakan hewah yang memiliki bentuk tubuh sepeti keong namun siput ini memiliki…
- Resep Membuat Tumis Kapri Pedas Nikmat Resep Membuat Tumis Kapri Pedas Nikmat - Kapri merupakan salah satu jenis sayuran yang memiliki bentuk hampir sama seperti kacang buncis. Kapri dapat dijadikan menjadi baebagai macam jenis makanan enak.…
- Cara Membuat Dodol Mangga Indramayu Manis dan Kenyal Cara Membuat Dodol Mangga Indramayu Manis dan Kenyal - Dodol mangga adalah salah satu jenis makanan atau cemilan nikmat yang berasal dari Indramayu sehingga makanan ini sering disebut dengan nama…
- Resep Membuat Es Krim Oreo Lembut Nikmat Resep Membuat Es Krim Oreo Lembut Nikmat - Oreo adalah nama sebuah makanan berupa biskuit dengan bentuk bulat pipih yang berwarna hitam dan biasanya diisi dengan cream vanila pada bagian…
- Cara Membuat Sup Kerang Jamur Enak Spesial Cara Membuat Sup Kerang Jamur Enak Spesial - Mungkin anda sudah bosan dengan makanan sup pada umumnya. Nah, disini kami sajikan sebuah resep tentang cara membuat sup dengan kreasi terbaru. Sup…
- Cara Membuat Kentang Kering Pedas Manis Renyah Cara Membuat Kentang Kering Pedas Manis Renyah - Kentang memang bahan masakan yang memiliki bentuk hampir menyerupai ubi. Kentang dapat dibuat menjadi erbagai jenis masakan. Makanan yang terbuat dari bahan…
- Resep Cara Membuat Pecel Surabaya Resep Cara Membuat Pecel Surabaya - Pecel adalah salah satu jenis makanan yang dibumbui dengan sambal kacang dan biasanya menggunakan bahan dari berbagai jenis sayuran yang direbus untuk bahan utamanya.…
- Resep Cara Membuat Kue Nutella Mug Coklat Lembut Resep Cara Membuat Kue Nutella Mug Coklat Lembut - Kini kami akan kembali menghadirkan sebuah resep terbaru yang akan kami persembahkan untuk anda praktekkan atau mencoba dirumah. Kali ini kami…
- Cara Membuat Mie Soto Rondo Enak dan Nikmat Cara Membuat Mie Soto Rondo Enak dan Nikmat - Mie soto rondo adalah makanan enak yang terbuat dari bahan dasar mie kocok instant yang kemudian dipadukan dengan sate kikil sapi…
- Resep Rujak Kangkung Sambel Asem Jika Anda mencari hidangan yang segar dan enak, maka Rujak Kangkung Sambel Asem bisa menjadi pilihan yang tepat. Rujak Kangkung Sambel Asem adalah hidangan tradisional Indonesia yang terbuat dari kangkung…
- Cara Membuat Ikan Mas Bumbu Rujak Segar Cara Membuat Ikan Mas Bumbu Rujak Segar - Salah satu jenis ikan air tawar yang dapat diolah adalah ikan mas. Ikan mas merupakan ikan yang memiliki banyak duri yang sangat…
- Resep Sambel Rujak Cireng Apakah Anda mencari resep sambel rujak cireng yang lezat dan mudah dibuat? Anda berada di tempat yang tepat! Sambel rujak cireng adalah hidangan populer di Indonesia yang terdiri dari sambal…