Cara Membuat Tumis Terong Kecap Pedas Gurih – Ingin mencoba menu yang baru..? Tumis terong kecap pedas adalah salah satu solusinya. Terong biasanya dimasak dengan cara disayur atau diopor. Meskipun demikian, terong meiliki baerbagai macam cara pengolahan lainnya misalnya dibuat menjadi sebuah masakan enak berupa tumisan. Nah inilah yang akan kami bagikan resepnya. Jenis sayuran yang satu ini ternyata dapat dimakan mentah yaitu untuk dijadikan sebagai lalapan yang dipadukan dengan sambal. Untuk membuat tumis terong kecap ini sangat mudah dan simpel juga tidak memerlukan waktu yang sangat lama untuk proses pembuatannya. Bagi yang penasaran, yuk kita coba dengan resep yang satu ini.
Bahan :
- 3 buah terong ungu yang masih segar
- 3 siung bawang putih ( haluskan )
- 3 butir bawang merah ( haluskan )
- 1 butir kemiri sangrai ( haluskan )
- 10 buah cabe rawit hijau ( haluskan )
- 1 buah cabe merah besar ( haluskan )
- kecap manis secukupnya
- air secukupnya
- gula pasir secukupnya
- penyedap rasa secukupnya
- minyak untuk menumis secukupnya
Cara Membuat Tumis Terong Kecap Pedas :
- Masing-masing terong dibelah menjadi dua bagian lalu dipotong-potong
- Setelah itu, terong dicuci dengan air sampai benar-benar bersih, tiriskan
- Tumis bumbu yang dihaluskan dengan sedikit minyak sampai harum
- Tuang sedikit air kedalam bumbu yang ditumis, diamkan sampai mendidih
- Masukkan potongan terong kedalam bumbu, aduk sampai layu
- Tambahkan kecap manis, gula pasir, garam dan penyedap rasa
- Tunggu sampai kuah menyusut dan tumis terong benar-benar matang sambil sedikit diaduk sampai bumbu merata
- Tumis terong kecap siap untuk disajikan
Bagaimana dengan anda, Tertarik ingin mencoba membuat Resep Terong Kecap Pedas dan Gurih dari kami..? Silahkan ikuti resep diatas dan praktekkan dirumah lalu hidangkan dalam keluarga anda sebagai menu tambahan dimeja makan.
Rekomendasi Resep:
- Resep Terong Penyet Sambal Bawang PendahuluanHai, kamu pecinta kuliner! Sudahkah kamu mencoba resep terong penyet sambal bawang? Terong penyet merupakan hidangan khas Indonesia yang terkenal dengan sambal bawangnya yang pedas dan nikmat. Kombinasi tekstur empuk…
- Resep Membuat Tumis Tahu Jamur Tiram Enak Resep Membuat Tumis Tahu Jamur Tiram Enak - Terdiri dari berbagai macam jenis bahan masakan yang dapat ditumis dan dijadikan sebagai makanan yang sangat nikmat dan lezat misalnya jamur tiram…
- Resep Membuat Tumis Rebung Muda Pedas Gurih Resep Membuat Tumis Rebung Muda Pedas Gurih - Rebung adalah nama tumbuhan atau tunas yang masih muda serta tumbuh dari akar bambu. Rebung ini biasanya dapat dijadikan sebagai masakan enak…
- Cara Membuat Tempe Bakar Enak dan Nikmat Cara Membuat Tempe Bakar Enak dan Nikmat - Siapa sih yang tidak mengenal bahan masakan yang satu ini..? Makanan ini tentunya sudah sangat populer terdengar ditelinga kita. Bahan makanan yang…
- Cara Membuat Semur Daging Sapi Enak dan Gurih Cara Membuat Semur Daging Sapi Enak dan Gurih - Daging sapi merupakan salah satu daging yang dapat diolah dengan berbagai cara. Dan salah satu cara mengolah daging sapi yaitu dengan…
- Resep Opor Terong Banjarmasin Opor terong adalah salah satu hidangan khas Banjarmasin yang sangat lezat dan cocok untuk disajikan pada acara-acara tertentu. Resep opor terong Banjarmasin ini sangat mudah diikuti dan dapat dijadikan sebagai…
- Resep Membuat Tumis Hati Ampela Ayam Gurih Resep Membuat Tumis Hati Ampela Ayam Gurih - Bagi para ibu-ibu rumah tangga yang suka masak memang selalu menginginkan masakan yang memiliki citarasa sangat nikmat dan lezat ketika dimakan. Berbagai…
- Cara Membuat Rempeyek Ikan Teri Enak, Gurih dan Renyah Cara Membuat Rempeyek Ikan Teri Enak, Gurih dan Renyah - Rempeyek merupakan makanan olahan yang terbuat dari bahan dasar tepung beras yang dipadukan dengan berbagai macam jenis bahan lainnya. Untuk…
- Resep Olahan Terong Bulat Hijau Terong bulat hijau merupakan salah satu jenis sayuran yang cukup populer di Indonesia. Selain rasanya yang enak, terong bulat hijau juga cukup mudah untuk diolah. Berikut ini adalah beberapa resep…
- Resep Terong Ungu Kecap Pedas PendahuluanSaat kamu ingin memasak hidangan yang berbeda dan unik, belum terlambat untuk mencoba resep terong ungu kecap pedas ini. Terong ungu memiliki rasa yang khas dan tekstur yang lembut, dipadu…
- Resep Olahan Terong yang Lezat dan Mudah Dibuat Terong merupakan salah satu bahan makanan yang sering diolah menjadi berbagai macam hidangan. Selain rasanya yang lezat, terong juga kaya akan nutrisi yang baik untuk kesehatan tubuh. Berikut adalah beberapa…
- Resep Spesial Pecel Terong Ungu Pedas Nikmat Resep Spesial Pecel Terong Ungu Pedas Nikmat - Terong merupakan tumbuhan dalam bangsa sayuran yang dapat dibuat menjadi berbagai macam masakan lezat. Memang terdapat beberapa cara pengolahan untuk memasak terong,…
- Cara Membuat Tumis Labu Siam Enak dan Mantap Cara Membuat Tumis Labu Siam Enak dan Mantap - Tumis labu siam merupakan makanan yang sering ditunggu-tunggu dimeja makan. Selain rasanya yang lezat, labu siam juga sangat mudah untuk kita…
- Resep Membuat Tumis Kapri Pedas Nikmat Resep Membuat Tumis Kapri Pedas Nikmat - Kapri merupakan salah satu jenis sayuran yang memiliki bentuk hampir sama seperti kacang buncis. Kapri dapat dijadikan menjadi baebagai macam jenis makanan enak.…
- Resep Tumis Terong yang Sangat Mudah dan Cepat Resep Tumis Terong - ResepNasional.com, Terdapat sangat banyak olahan masakan yang bisa kalian olah menjadi sebuah masakan yang memiliki rasanya yang sangat lezat sekali. Terlebih di Indonesia merupakan daerah yang…
- Resep Membuat Tumis Terong Bumbu Pedas Gurih Resep Membuat Tumis Terong Bumbu Pedas Gurih - Tumis terong adalah makanan yang selalu dinanti-nanti dalam keluarga saya. Makanan ini mungkin sudah menjadi lauk yang paling utama ketika jamuan makan…
- Resep Olahan Terong Hijau Terong hijau merupakan salah satu bahan makanan yang cukup populer di Indonesia. Selain memiliki rasa yang lezat, terong hijau juga memiliki banyak manfaat untuk kesehatan. Salah satu cara untuk memasak…
- Resep Cara Membuat Pindang Cumi Kecap Manis Resep Cara Membuat Pindang Cumi Kecap Manis - Pindang adalah salah satu jenis olahan dalam membuat masakan yang biasanya terbuat dari bahan dasar ikan, seafood dan jenis bahan yang lainnya.…
- Resep Membuat Keripik Talas Renyah dan Gurih Resep Membuat Keripik Talas Renyah dan Gurih - Talas adalah salah satu jenis tumbuhan yang sangat mudah dijumpai di Indonesia. Talas juga merupakan salah satu bahan makanan yang dapat diolah…
- Cara Membuat Tumis Jamur Tiram Pedas Gurih Cara Membuat Tumis Jamur Tiram Pedas Gurih - Jamur merupakan salah satu bahan makanan yang sanga sangat mudah untuk dibuat berupa masakan yang yang sangat enak dan gurih. Selain mudah…
- Resep Oseng Terong Ungu dan Tempe PendahuluanOseng terong ungu dan tempe adalah salah satu hidangan yang populer di Indonesia. Oseng merupakan sebutan untuk masakan dengan bumbu rempah yang kuat, sedangkan terong ungu adalah jenis terong dengan…
- Resep Pecel Terong Bumbu Kemiri PendahuluanSiapa yang tidak suka dengan pecel terong bumbu kemiri yang lezat dan segar? Menu khas Jawa ini sangat populer di Indonesia dan sering disajikan sebagai hidangan utama atau lauk pendamping…
- Cara Membuat Sambal Bajak Pedas Enak Cara Membuat Sambal Bajak Pedas Enak - Sambal bajak adalah salah satu jenis sambal yang memiliki rasa pedas nikmat dan gurih. Sambal yang satu ini biasa disajikan ketika sedang makan…
- Cara Membuat Bakwan Tempe Pedas Gurih Cara Membuat Bakwan Tempe Pedas Gurih - Bakwan adalah nama makanan dalam bentuk gorengan. Bakwan ini biasanya terbuat dari bahan sayuran atau seafood. Namun bakwan yang satu ini akan kami…
- Resep Membuat Sambal Sotong Pedas Gurih Resep Membuat Sambal Sotong Pedas Gurih - Sambal sotong merupakan salah satu jenis sambal yang terbuat dari bahan dasar sotong yang dipotong-potong melingkar kemudian memiliki rasa pedas yang begitu nikmat…
- Cara Membuat Ikan Bandeng Kremes Enak dan Gurih Cara Membuat Ikan Bandeng Kremes Enak dan Gurih - Ikan merupakan salah satu jenis hewan yang sering dijadikan sebagai bahan utama dalam membuat masakan yang enak dan lezat. Salah satu…
- Resep Pecak Terong Tanpa Santan PendahuluanApakah kamu pecinta makanan Indonesia? Jika iya, pecak terong mungkin sudah tidak asing lagi bagi kamu. Biasanya, pecak terong memiliki cita rasa yang kaya dengan santan sebagai bahan utamanya. Namun,…
- Resep Membuat Sambal Petis Enak dan Sederhana Resep Membuat Sambal Petis Enak dan Sederhana - Sambal petis adalah salah satu sambal yang biasanya dijadikan sebagai cocolan gorengan baik itu tahu ataupun tempe goreng. Sambal petis ini memiliki…
- Cara Membuat Ikan Tongkol Panggang Enak Cara Membuat Ikan Tongkol Panggang Enak - Berbagai macam jenis ikan yang memiliki citarasa yang snagat khas tersendiri sehingga banyak disuaki oleh semua kalangan salah satunya adalah ikan tongkol. Ikan…
- Resep Cara Membuat Tumis Jengkol Pedas Gurih Resep Cara Membuat Tumis Jengkol Pedas Gurih - Tumis jengkol pedas atau yang biasa disebut dengan nama sambal jengkol ini merupakan salah satu jenis makanan yang sangat banyak digemari. Selain…