Resep Cara Membuat Ayam Hainan Lezat – Ayam adalah salah satu jenis hewan yang dapat dijadikan bahan masakan yang sangat lezat. Ayang sangat cocok dimasak dengan berbagai cara pengolahan. Banyak jenis masakan yang terbuat dari bahan dasar ayam dan semua makanan itu sudang sangat populer dimana-mana, dari mulai ayam bakar, ayam goreng, ayam yang dibuat dengan cara dipepes dan masih banyak jenis masakan lainnya yang sangat enak. Untuk resep kali ini yang akan kami buat adalah makanan yang terbuat dari daging ayam yang juga sudah sangat populer di Indonesia, yaitu AYAM HAINAN. Ayam hainan merupakan masakan olahan daging ayam yang berasal dari suku Hainan di Cina, itulah sebabnya dinamakan ayam hainan. Nama masakan ini sudah tersebar diseluruh wilayah di Indonesia bahkan sampai dibeberapa negara di Asia Tenggara lainnya. Berikut merupakan resep cara pengolahan ayam hainan.

Bahan :
- 1 ekor ayam kampung yang sudah bersih
- 3 cm jahe ( memarkan )
- 4 siung bawang putih ( haluskan )
- 2 batang bawang daun polong ( iris halus )
- 6 sendok makan minyak wijen
- 1 buah mentimun ( dibuat acar )
- garam secukupnya
- penyedap rasa secukupnya
- air untuk merebus secukupnya
- minyak untuk menumis secukupnya
Cara Membuat Ayam Hainan :
- ayam yang sudah bersih dipotong menjadi 4 bagian lalu ditusuk-tusuk dengan garpu
- rebus ayam dalam air mendidih sampai empuk kira-kira selama 30 menit lalu ambil kaldunya, sisihkan sejenak
- tumis bawang putih dengan sedikit minyak sampai harum
- masukkan jahe kedalam bumbu yang ditumis, aduk sampai layu
- masukkan kaldu dan ayam lalu masak terus sampai ayam benar-benar lunak
- angkat ayam kemudian lumuri dengan minyak wijen
- potong-potong daging ayam selagi masih hangat lalu taburi dengan bawang daun polong
- sajikan ayam hainan dengan kuah rebusan ayam dan acar mentimun
Untuk menyajikan ayam hainan sangat cocok dipadukan dengan nasi hainan atau nasi yang dimasak dengan air rebusan ayam hainan. Demikian Resep Ayam Hainan dari kami, semoga bermanfaat.
Resep Yang di Cari Pengunjung:
resep ayam hainan

Rekomendasi Resep:
- Cara Membuat Bihun Goreng Kenyal dan Enak Cara Membuat Bihun Goreng Kenyal dan Enak - Bihun merupakan salah satu bahan makanan yang sangat mudah untuk dibuat menjadi masakan lezat. Bihun biasanya terbuat dari tepung terigu maupun tepung…
- Resep Membuat Tumis Hati Ampela Ayam Gurih Resep Membuat Tumis Hati Ampela Ayam Gurih - Bagi para ibu-ibu rumah tangga yang suka masak memang selalu menginginkan masakan yang memiliki citarasa sangat nikmat dan lezat ketika dimakan. Berbagai…
- Resep Cara Membuat Lamien Ayam Panggang Sedap Mantap Resep Cara Membuat Lamien Ayam Panggang Sedap Mantap – Makanan ini mungkin masih terasa asing atau bahkan baru pertama kali mendengarnya yaitu Lamien ayam panggang. Lamien ayam panggang adalah olahan…
- Resep Ayam Bakar Geprek Ramadhan Yang Sederhana Dan Lezat Resep Ayam Bakar Geprek - Resep Nasional, Ayam merupakan salah satu jenis olahan makanan yang sangat mudah didapat dan sangat mudah untuk kita inovasikan. Banyak sekali jenis makanan dengan bahan…
- Resep Opor Ayam Tahu yang Lezat dan Gampang Dibuat Opor ayam tahu adalah salah satu masakan yang populer di Indonesia. Rasanya yang gurih dan lezat membuatnya menjadi favorit banyak orang. Resep opor ayam tahu juga sangat mudah dibuat, sehingga…
- Cara Membuat Ayam Bumbu Rujak Lezat Nikmat Istimewa Cara Membuat Ayam Bumbu Rujak Lezat Nikmat Istimewa – Salah satu bahan pangan yang dipilih untuk diolah menjadi makanan lezat ialah daging ayam. Yapz, sampai saat ini daging ayam masih menduduki…
- Resep Opor Ayam Sederhana Santan Kara Siapa yang tidak tertarik dengan masakan Indonesia yang kaya akan rempah? Salah satu masakan yang paling terkenal di Indonesia adalah opor ayam. Opor ayam adalah masakan khas Indonesia yang terbuat…
- Resep Membuat Ayam Goreng Mentega Enak dan Gurih Resep Membuat Ayam Goreng Mentega Enak dan Gurih - Ayam merupaka salah satu bahan masakan yang sering konsumsi oleh semua orang disetiap kalangan. Terdapat banyak cara untuk mengolah ayam supaya…
- Cara Membuat Kwetiau Jamur Goreng Enak Cara Membuat Kwetiau Jamur Goreng Enak - Kwetiau adalah salah satu makanan jenis mie yang berbentuk lebih tipis dan lebar. Diantara anda semua pasti sudah mengenal dengan makanan yang satu…
- Cara Membuat Ayam Masak Kuning Tabur Seledri Cara Membuat Ayam Masak Kuning Tabur Seledri - Nikmatnya memang ketika menikmati resep masakan berbahan dasar ayam yang diolah juga dimasak dengan bumbu-bumbu yang pas. Olahan dari ayam memang seri…
- Resep Membuat Nasi Goreng Pete Nikmat Spesial Resep Membuat Nasi Goreng Petai Spesial - Nasi adalah salah satu makanan pokok yang terbuat dari beras yang dimasak dengan beberapa cara hingga matang dan menjadi nasi yang diinginkan. Nasi merupakan…
- Cara Membuat Tumis Kentang Ayam Pedas Nikmat Cara Membuat Tumis Kentang Ayam Pedas Nikmat - Tumis kentang adalah salah satu makanan yang sangat mudah untu kita buat. Makanan ini memiliki rasa yang enak dan lezat sehingga banyak…
- Resep Membuat Ayam Bacem Asam Manis Cara Membuat Ayam Bacem Asam Manis - Ayam adalah salah satu sumber alternatif untuk bahan dasar membuat masakan. Ayam dapat dimasak dengan berbagai cara, banyak cara memasak ayam supaya enak…
- Cara Membuat Dumpling Enak dan Lezat Cara Membuat Dumpling Enak dan Lezat - Hampir setiap resep masakan memang memiliki penggemar masing-masing. Dan salah satu masakan yang memilikin banyak penggemar adalah dumpling. Dumpling adalah makanan yang memiliki…
- Resep Sup Ayam Sawi Hijau Enak Sedap dan Mantap Resep Sup Ayam Sawi Hijau Enak Sedap dan Mantap - Ayam dengan sawi memang bahan yang berbeda, namun keduanya sangat cocok untuk dipadukan yaitu dengan cara dibuat menjadi sop ayam sawi…
- Resep Rendang Ayam Bumbu Indofood Rendang ayam adalah salah satu masakan khas Indonesia yang terkenal di seluruh dunia. Masakan ini terbuat dari daging ayam yang dimasak dengan bumbu-bumbu khas dan rempah-rempah Indonesia yang membuat rasanya…
- Resep Olahan Ayam untuk Makan Siang Siang telah tiba, saatnya untuk menikmati makan siang yang lezat dan bergizi. Salah satu bahan makanan yang sering diolah untuk makan siang adalah ayam. Dengan kelezatan dan keanekaragaman cara mengolahnya,…
- Cara Membuat Pepes Ayam Jamur Enak dan Gurih Cara Membuat Pepes Ayam Jamur Enak dan Gurih - Pepes ayam merupakan makanan yang mungkin sudah biasa dinikmati sebagai menu harian keluarga anda. Makanan ini sudah tidak asing lagi terdengar…
- Resep Opor Ayam Telur Opor ayam telur adalah salah satu masakan khas Indonesia yang sangat populer. Masakan ini terdiri dari ayam dan telur yang dimasak dengan bumbu rempah-rempah yang khas. Opor ayam telur biasanya…
- Resep Semur Ayam Kecap Pedas Resep semur ayam kecap pedas merupakan hidangan yang sangat populer di Indonesia. Semur ayam adalah masakan yang berasal dari Jawa, dan biasanya dibuat dengan menggunakan bumbu-bumbu yang khas. Semur ayam…
- Resep Cara Membuat Nasi Timbel Komplit Resep Cara Membuat Nasi Timbel Komplit - Nasi timbel adalah salah satu jenis nasi yang dibuat dengan cara dibungkus dengan daun pisang. Jenis nasi yang dibuat untuk nasi timbel adalah…
- Resep Semur Mie Ayam Resep semur mie ayam adalah salah satu hidangan yang sangat populer di Indonesia. Hidangan ini terdiri dari mie yang dimasak dengan bumbu semur yang khas, serta daging ayam yang empuk…
- Cara Membuat Pepes Kulit Ayam Gurih Cara Membuat Pepes Kulit Ayam Gurih - Pepes kulit ayam merupakan makanan yang sangat banyat diminati. makanan ini banyak terdapat dimana-mana bahkan hampir setiap warung makan tersedia makanan yang satu…
- Resep Semur Ayam Cookpad Semur ayam merupakan salah satu masakan yang sangat populer di Indonesia. Rasanya yang gurih dan sedikit manis membuat semur ayam menjadi favorit banyak orang. Nah, kali ini kita akan membahas…
- Resep Rendang Ayam Kuah Rendang ayam kuah adalah masakan khas Indonesia yang sangat populer di seluruh dunia. Rendang ayam kuah memiliki cita rasa yang khas dan enak, sehingga banyak orang yang menyukainya. Masakan ini…
- Resep Membuat Ceker Petis Sederhana Enak dan Sedap Resep Membuat Ceker Petis Sederhana Enak dan Sedap - Berbagai jenis makanan tradisional memang sangat banyak diminati karena memiliki rasa yang begitu khas dan juga cocok dengan lidah kita. Salah…
- Cara Membuat Daging Enak Bumbu Betutu Cara Membuat Daging Enak Bumbu Betutu - Betutu merupakan salah satu jenis bumbu yang terbuat dari berbagai macam bumbu pilihan. Bumbu betutu biasanya digunakan untuk memasak bahan masakan yang berbahan…
- Resep Membuat Sup Jamur Kuping Sedap dan Lezat Resep Membuat Sup Jamur Kuping Sedap dan Lezat - Sayur sop adalah menu masakan berkuah sedap yang mungkin tidak akan pernah ketinggalan disaat jamuan makan. Sayur sop ini sangat banyak…
- Resep Opor Ayam Bumbu Jadi Pasar Opor Ayam adalah salah satu jenis masakan khas Indonesia yang sering disajikan pada saat acara-acara tertentu seperti Idul Fitri, Pernikahan, atau acara keluarga. Opor Ayam memiliki rasa yang lezat dan…
- Cara Membuat Ayam Tumis Kari Sedap Mantap Cara Membuat Ayam Tumis Kari Sedap Mantap - Ayam tumis kari merupakan makanan yang snagat sedap dan lezat ketika dinikmati. Resep olahan ayam yang satu ini mungkin sudah sangat bersahabat…