Resep Cara Membuat Bakso Spesial – ResepNasional.com, Mungkin anda tidak asing lagi dengan bakso, bahkan sudah menjadi jajanan anda sehari-hari, apakah anda pernah berfikir cara membuatnya? Nah disini saya akan memberi tahu resep dan cara membuatnya dengan mudah dan pasti anda bisa langsung membuatnya.
Tapi yang pertama, apakah anda tahu? Bakso adalah makanan yang terbuat dari daging yang di haluskan dan diolah membentuk bulat maupun bentuk yang berbeda- beda tergantung dari si pembuat bakso tersebut,kemudian rasanya juga beragam. Tak heran juga sekarang banyak yang mendirikan warung yang menjual bakso.
Nah sekarang saya akan memberikan resep dan cara membuat bakso spesial dengan mudah, sehingga anda bisa membuat bakso sendiri dirumah. Mungkin dari artikel ini anda bisa membuat warung bakso anda sendiri. Nah disini yang perlu diperhatikan usahakan dalam pemilihan bahan atau daging untuk membuat nya harus yang bagus, karna daging yang bagus atau pun jelek dapat mempengaruhi hasil resep bakso spesial yang dibuat, berikut Resep Cara Membuat Bakso Spesial.
Resep Bakso Spesial

Bahan-bahan yang dipersiapkan untuk membuat bakso spesial
- 250 gram Daging , giling halus
- 50 gram Tepung kanji/pati
- 1 sendok makan Bawang putih yang di goreng
- 1/2 sendok teh Merica yang ditumbuk halus
- 2 sendok makan Bawang merah yang digoreng goreng
- 1 sendok teh Garam halus
- Es batu yang dihancurkan halus
- 2 liter Air putih untuk merebus bakso
Cara Membuat Bakso Spesial Sebagai Berikut
- Daging yang sudah di giling, merica yang sudah ditumbuk, bawang merah dan putih, tepung kanji/pati,garam, diblender menjadi satu hingga benar-benar halus dan tercampur rata.
- Masukkan es yang sudah dihancurkan tadi jika adonan tadi mulai lemas dan lebih susah untuk dibentuk, usahakan penambahan es sampai adonan mudah untuk di bentuk.
- Kemudian, panaskan air hingga hampir mendidih jangan terlalu panas maupun atau pun terlalu dingin, usahakan memakai api sedang jangan terlalu besar.
- Setelah itu bentuklah adonan bakso menjadi bulatan kecil. Dengan cara menggenggam adonan sambil ditekan-tekan hingga muncul di antara jari telunjuk dan ibu jari. Dan Ambil bulatan yang muncul menggunakan sendok makan, kemudian masukkan adonan yg sudah diambil dengan sendok tadi ke dalam air panas yang sudah disiapkan.
- Nah jika bakso sudah mengambang dan dirasa cukup matang, bisa anda angkat dan tiriskan bakso yang sudah dibuat tadi.
- Bakso Spesial siap anda hidangkan dan nikmati.
Demikianlah akhir dari artikel Resep Cara Membuat Bakso Spesial dari kami, semoga resep bakso ini bisa menginspirasi anda untuk membuat bakso sebagai hidangan spesial untuk disantap bersama keluarga dan orang-orang terdekat. Tentunya sudah tak diragukan lagi kenikmatan kuliner yang satu ini, apalagi dihidang selagi panas di kala hujan sore hari. Semoga sajian resep diatas dapat bermanfaat, dan selamat mencoba!!

Rekomendasi Resep:
- Resep Membuat Seblak Makaroni Basah Pedas Nikmat Resep Membuat Seblak Makaroni Basah Pedas Nikmat – Mendengar nama kota Kembang alias kota bandung ini sudah tidak aneh dan tidak asing lagi karena bandung sudah terkenal di seluruh wilayah…
- Resep Olahan Bakso Untuk Lauk Bakso adalah makanan yang sangat populer di Indonesia. Rasanya yang lezat dan gurih membuatnya menjadi favorit banyak orang. Bakso biasanya disajikan sebagai makanan utama, tetapi juga bisa diolah menjadi lauk.…
- Cara Membuat Kare Buncis Spesial Nikmat Cara Membuat Kare Buncis Spesial Nikmat - Masih ingatkah anda pada jenis sayuran bernama kacang buncis? Ya, anda pasti sudah begitu akrab dengan sayuran yang satu ini. Buncis yang biasanya…
- Resep Sayur Sop Bakso Royco PendahuluanSelamat datang di artikel ini! Kamu pasti sudah tidak sabar untuk mencoba resep sayur sop bakso dengan tambahan bumbu Royco yang lezat ini. Sayur sop bakso adalah hidangan yang populer…
- Resep Bakso Beranak yang Enak Resep Bakso Beranak yang Enak - Bakso adalah makanan yang populer dan digemari banyak orang. Selain rasanya sedap, selalu ada inovasi baru yang dibuat para pedagang untuk menarik minat pelanggan.…
- Bakso Rusuk Joss Jogja: Menikmati Nikmatnya Sajian… Memperkenalkan Bakso Rusuk Joss JogjaKamu pasti tak asing lagi dengan makanan khas Yogyakarta yang satu ini, Bakso Rusuk Joss Jogja. Sebagai salah satu hidangan yang populer di Jogja, bakso rusuk…
- Resep Bakso Tahu Kuah Sederhana Sekarang ini, siapa sih yang tidak menyukai bakso? Makanan yang satu ini memang menjadi favorit banyak orang. Tekstur kenyal dan cita rasa yang lezat membuatnya nikmat untuk disantap, terutama ketika…
- Daftar Harga Bakso Rusuk Jos: Nikmati Kenikmatannya… Mengapa Bakso Rusuk Jos Menjadi Favorit Penggemar Makanan?Daftar harga bakso rusuk jos selalu menarik perhatian masyarakat pecinta makanan enak. Rasanya yang gurih, tekstur daging yang lembut, dan aroma rempah yang…
- Resep Cara Membuat Kue Nastar Selai Nanas Resep Cara Membuat Kue Nastar Selai Nanas – Ramadhan telah tiba dan lebaran sebentar lagi. Salah satu hal yang dibisa dipisah jika lebaran telah tiba adalah mempersiapkan kue untuk para…
- Resep Timlo Solo Sajian Sedap PendahuluanHai Kamu, apa kabar hari ini? Pernahkah kamu mendengar tentang Timlo Solo? Timlo Solo adalah salah satu hidangan khas daerah Solo yang terkenal dengan citarasa yang lezat dan gurih. Timlo…
- Cara Membuat Es Gabus Spesial Enak Segar Cara Membuat Es Gabus Spesial Enak Segar – Es gabus adalah jajanan yang enak dan segar serta memilki bentuk yang unik. Es gabus merupakan jajanan jaman dulu yang banyak di…
- Cara Membuat Ikan Salmon Saus Tiram Spesial Cara Membuat Ikan Salmon Saus Tiram Spesial - Ikan salmon merupakan ikan yang biasa diolah menjadi beberapa masakan seperti dibuat menjadi sup ikan salmon misalnya. Setiap olahan yang terbuat dari…
- Resep Capcay Bakso Saus Tiram Apakah kamu sedang mencari resep yang lezat dan sehat untuk disantap bersama keluarga? Cobalah membuat capcay bakso saus tiram! Capcay adalah hidangan sayur yang populer di Indonesia, sedangkan bakso adalah…
- Resep Bakso Mercon Daun Jeruk Resep Bakso Mercon Daun JerukSemua orang pasti sudah tidak asing lagi dengan bakso, salah satu makanan yang sangat populer di Indonesia. Bakso memiliki berbagai macam variasi, dan salah satu yang…
- Resep Tahu Bakso Ayam Blender PendahuluanHai, Bunda! Kali ini kita akan berbagi resep yang lezat dan mudah untuk disiapkan, yaitu resep tahu bakso ayam blender. Menu ini sangat cocok untuk disantap bersama keluarga tercinta di…
- Resep Membuat Omelet Telur Sayuran Spesial Nikmat… Resep Membuat Omelet Telur Sayuran Spesial Nikmat dan Bergizi – Telur merupakan bahan makanan yang mengandung banyak sumber protein hewani yang sudah banyak dikenal masyarakat luas. Telur bisa diolah menjadi…
- Resep Bakso Tahu Bakso tahu adalah salah satu hidangan yang cukup populer di Indonesia. Dibuat dari bahan-bahan yang sederhana seperti tahu dan daging sapi, bakso tahu menjadi hidangan yang lezat dan gurih. Berikut…
- Resep Tumis Bakso dan Sayur PendahuluanHai Kamu, apa kabar? Kali ini, kita akan berbagi resep tumis bakso dan sayur yang lezat dan mudah untuk dipraktekkan di rumah. Tumis bakso dan sayur ini merupakan hidangan yang…
- Cara Membuat Perkedel Jagung Perkedel jagung adalah variasi makanan nusantara yang pada awalnya hanya terbuat dari bahan kentang sehingga dinamakan perkedel kentang. Semakin banyaknya orang yang pandai dalam memasak dan lihai dalam memotong bumbu…
- Resep Membuat Jus Jagung Manis Spesial Segar Resep Membuat Jus Jagung Manis Spesial Segar - Siapa sih yang tidak kenal dengan bahan makanan yang satu ini..? Bahan masakan yang satu ini sudah biasa dibuat menjadi berbagai macam jenis…
- Resep Cara Membuat Sup Matahari Spesial Resep Cara Membuat Sup Matahari Spesial – ResepNasional.com, Nah untuk kali ini saya akan memberikan sebuah resep sup yang spesial yaitu Sup Matahari, Sup Matahari ini biasanya dihidangkan sebagai makanan…
- Menu Bakso Rusuk Joss Terdekat: Lezatnya Sensasi… Kenikmatan Bakso Rusuk Joss yang Tak TerlupakanSiapa yang bisa menolak kelezatan bakso rusuk joss yang menggoda? Hidangan yang satu ini memang memiliki pesona tak tertandingi dengan tekstur kenyal dan rasa…
- Harga Bakso Rusuk Joss Bekasi - Meningkatkan… Harga Bakso Rusuk Joss Bekasi - Meningkatkan Peringkat SEO dan Ranking GooglePengenalanSelamat datang di artikel ini yang akan membahas tentang harga bakso rusuk joss di Bekasi. Bakso rusuk joss adalah…
- Resep Kuah Bakso Pedas Siapa yang tidak suka makan bakso? Bakso memang menjadi salah satu makanan yang paling disukai oleh masyarakat Indonesia. Salah satu jenis bakso yang paling populer adalah bakso pedas. Bagi Anda…
- Daftar Harga Bakso Rusuk Joss: Nikmati Kelezatan dan… PendahuluanBosan dengan makanan yang itu-itu saja? Ingin mencoba cita rasa yang unik dan menggugah selera? Kamu harus mencoba bakso rusuk joss yang legendaris ini! Dengan kelezatan dan kestabilannya yang terkenal,…
- Resep Bakso Kuah Pedas Bakso kuah pedas adalah salah satu hidangan yang sangat populer di Indonesia. Hidangan ini terdiri dari bakso yang disajikan dengan kuah pedas yang kaya akan rempah-rempah. Bakso kuah pedas sangat…
- Harga Bakso Rusuk Joss 35 Kg: Nikmatnya Bakso Rusuk… Selamat datang di artikel ini yang akan membahas tentang harga bakso rusuk joss 35 kg. Apakah kamu pecinta makanan yang nikmat dan menggugah selera? Jika ya, maka bakso rusuk joss…
- Harga Menu Bakso Rusuk Joss: Kelezatan Tak Tergantikan PendahuluanSiapa yang bisa menolak hidangan bakso yang lezat dan menggugah selera? Salah satu variasi bakso yang sangat populer di Indonesia adalah bakso rusuk joss. Dengan kombinasi daging sapi pilihan dan…
- Bakso Rusuk Samanhudi Pasar Baru: Makanan Lezat yang… Menu Kuliner Terkenal di JakartaJakarta, ibu kota Indonesia, dikenal sebagai surganya para pecinta kuliner. Salah satu menu yang sangat populer di Jakarta adalah Bakso Rusuk Samanhudi Pasar Baru. Penganan yang…
- Resep Cara Membuat Pindang Tulang Iga Spesial Resep Cara Membuat Pindang Tulang Iga Spesial - Setelah sebelumnya kami membuat berbagai macam resep masakan yang berasal dari berbagai daerah, kali ini kami juga akan mencoba kembali untuk membuat…