Resep Cara Membuat Fuyunghai Enak Mudah – Indonesia kaya akan budaya yang beraneka ragam di setiap daerahnya yang mempunyai ciri khas masing-masing. Berbicara tentang kuliner indonesia juga mempunyai banyak khas serta citarasa yang berbeda di setiap kotanya, terutama bagi anda para pecinta kuliner patut mencoba masakan-masakan khas negara sendiri. Dari berbagai macam masakan yang ada di indonesia, ada beberapa macam masakan dari negara luar salah satunya yaitu dari negara tiongkok. Masakan yang berasal dari negara tiongkok sudah banyak di kenal dan populer di indonesia seperti Fuyunghai. Fuyunghai di buat dari bahan dasar daging ayam yang diolah menjadi sebuah masakan yang enak dan lezat. Membuat fuyunghai sendiri tidaklah sulit, resep ini pun bisa anda coba di rumah anda sesuai dengan resep di bawah ini.

Resep membuat fuyughai
Bahan-bahan yang digunakan :
- 200 gr daging ayam
- 4 sdm tepung tapioka
- 10 btr telur ayam
- 300 gr wortel
- 4 siung bawang putih
- 2 btg daun bawang
- 2 sdt kecap inggris
- ½ sdt merica bubuk
- Garam dapu sesuaikan
- Gula pasir sesuaikan
Bumbu bahan saus :
- 2 sdm tepung maizena
- Kacang polong sesuaikan
- 4 sdm kecap manis
- ½ sdt merica halus
- 2 sdt kecap inggris
- 2 bh cabai merah besar
- 2 bh bawang bombay
- 4 bh tomat warna merah
- 6 siung bawang putih
- 4 sdm saus tomat
- 600 ml air kaldu ayam
- Gula pasir sesuaikan
- Minyak goreng sesuaikan
- Garam sesuaikan
Tips cara membuat fuyunghai :
- Sediakan penggorengan kemudian tumis bumbu halus bawang putih, cabai merah, bawang, tambahkan potongan bawang bombay, aduk hingga rata. Aduk hingga aromanmya tercium wangi
- Tambahkan kecap inggris, saus tomat, bumbu halus tomat, gula pasir, merica, dan garam, aduk rata tumisan bumbu agar bumbunya tercampur. Tuangkan kaldu ayam kedalam tumisan, aduk sampai tercampur dengan bumbu yang lain dan masak hingga mendidih.
- Tuangkan larutan tepung maizena yang di campur dengan air, aduk rata. Angkat dan sisihkan
- Membuat fuyunghai : Sediakan wadah yang besar, campurkan bahan merica halus, kecap inggris, garam, daun bawang, tepung tapioka, gula pasir, aduk sampai merata. sediakan penggorengan, tuangkan minyak sedikit saja, lalu tumis irisan bawang putih hingga wangi.
- Daging ayam yang sudah di cincang masukan kedalam tumisan, aduk rata hingga dagingnya berubah warna. Tambahkan sayuran dan aduk hingga layu, angkat
- Campurkan semua bahan antara sayur, daging yang telah di cincang, serta telur, aduk hingga merata. Sediakan penggorengan isi minyak dan tambahkan adonan fuyunghai, goreng hingga matang, gunakan api yang kecil.
- Sediakan piring saji, letakan fuyunghai di atas piring lalu siramkan sausnya. Fuyunghai siap disajikan
Demikian resep fuyunghai khas china, selamat mencoba dan semoga berhasil.

Rekomendasi Resep:
- Resep Cara Membuat Arsik Ikan Mas Khas Batak Resep Cara Membuat Arsik Ikan Mas Khas Batak – Warisan kuliner nusantara memang sangat banyak dan seolah tak pernah habis untuk dicari, salah satunya adalah Arsik Ikan Mas. Kuliner ini…
- Resep Membuat Seblak Makaroni Basah Pedas Nikmat Resep Membuat Seblak Makaroni Basah Pedas Nikmat – Mendengar nama kota Kembang alias kota bandung ini sudah tidak aneh dan tidak asing lagi karena bandung sudah terkenal di seluruh wilayah…
- Cara Membuat Kebab Daging Khas Turki Spesial Mudah Cara Membuat Kebab Daging Khas Turki Spesial Mudah - Kebab merupakan salah satu kuliner yang berasal dari Turki serta sangat populer hingga berbagai negara. Banyak gerobak atau stand pedagang kebab yang…
- Cara Membuat Ekado Khas Jepang Nikmat dan Mudah Cara Membuat Ekado Khas Jepang Nikmat dan Mudah – Ekado adalah masakan khas jepang yang mempunyai rasa enak dan lezat. Biasanya ekado bisa anda jumpai di restaurant-restaurant mewah, hokben, atau tempat…
- Resep Rendang Asli Padang: Nikmatnya Masakan Khas… Rendang adalah salah satu masakan khas Indonesia yang sudah terkenal hingga mancanegara. Masakan ini sangat populer di berbagai daerah di Indonesia, terutama di Sumatera Barat. Rendang sendiri merupakan masakan berkuah…
- Resep Membuat Sapo Tahu Rasa Oriental Sedap Mantap Resep Membuat Sapo Tahu Rasa Oriental Sedap Mantap – Jepang merupakan negara yang memiliki banyak sekali kelebihan yang sudah banyak sekali terutama dalam masalah teknologi. Kuliner juga tak ketinggalan populernya dengan…
- Cara Membuat Acar Nanas Spesial Segar Cara Membuat Acar Nanas Spesial Segar - Acar nanas merupakan bahan pelengkap makanan yang terbuat dari buah nanas segar yang sudah matang. makanan pelengkap ini sangat patut untuk anda coba…
- Resep Sup Kepiting Jamur Enak Sederhana Resep Sup Kepiting Jamur Enak Sederhana - Daging kepiting disukai banyak orang karena memiliki cita rasa yang sangat lezat dengan teksturnya yang halus, dan rasanya yang agak manis dan gurih.…
- Mbah Jingkrak Setiabudi Menu: Jelajahi Sajian Enak… Kelebihan dan Kekurangan Mbah Jingkrak Setiabudi MenuMbah Jingkrak Setiabudi, sebuah restoran legendaris yang terletak di kawasan Setiabudi, Jakarta Selatan, menawarkan sajian kuliner yang tidak boleh Anda lewatkan. Dengan menu khas…
- Resep Membuat Seblak Basah Kwetiaw Enak Pedas Resep Membuat Seblak Basah Kwetiaw Enak Pedas – Mendengar kuliner seblak sepertinya sudah tidak aneh lagi, karena jika anda berkunjung ke bandung anda pasti banyak menemukan makanan ini. Bandung dikenal…
- Resep Combro Khas Bandung Paling Enak! Satu lagi resep makanan yang berasal dari Sunda, tepatnya di kota Bandung yaitu combro. Ya, bagi Anda yang ingin resep combro khas Bandung paling enak dan berbeda, tepatnya hanya di…
- Resep dan Cara Membuat Bolu Kukus Empuk Resep dan Cara Membuat Bolu Kukus Empuk - Bolu kukus memang sering dijadikan sebagai makanan yang sering disajikan dalam keluarga. Bolu kukus ini memiliki berbagai macam keanekaragaman jenis warna dan…
- Cara Membuat Kue Pukis Keju Empuk dan Lembut Cara Membuat Kue Pukis Keju Empuk dan Lembut - Indonesia memang salah satu negara yang kaya akan kuliner makanannya salah satunya yaitu jenis kue-kue tradisional yang sudah banyak terkenal dimana-mana.…
- Cara Membuat Nasi Ulam Komplit Khas Betawi Cara Membuat Nasi Ulam Komplit Khas Betawi - Nasi ulam adalah salah satu makanan yang berasal adri daerah betawi. Nasi ulam memiliki dua jenis macam yaitu nasi ulam kering dan…
- Cara Membuat Soto Medan Spesial Lezat Cara Membuat Soto Medan Spesial Lezat - Salah satu makanan yang menjadi favorit kebanyakan masyarakat di Indonesia adalah bakso dan soto. Selain bakso sebagai makanan yang sudah sangat terkenal bahkan…
- Resep Masakan Tradisional Indonesia Beserta Gambarnya Selamat datang di artikel ini tentang resep masakan tradisional Indonesia beserta gambarnya! Di Indonesia, masakan tradisional memiliki keunikan tersendiri dengan bumbu-bumbu khas dan cara memasak yang telah diwariskan dari generasi…
- Resep Bola Tempe Renyah Nikmat Resep Bola Tempe Renyah Nikmat - Tempe merupakan salah satu makanan populer asli Indonesia. Tak hanya di Indonesia tempe juga cukup terkenal di luar negeri bahkan telah mendunia. Mereka pecinta…
- Cara Membuat Singkong Keju Thailand Empuk Cara Membuat Singkong Keju Thailand Empuk - Singkong merupakan salah satu bahan makanan yang dikenal ekonomis di Indonesia. Tanaman ini kaya akan karbohidrat. Tak heran jika singkong menjadi makanan pokok…
- Cara Membuat Soba Kuah Ala Jepang Istimewa Mudah Cara Membuat Soba Kuah Ala Jepang Istimewa Mudah – Indonesia memiliki banyak macam kuliner dari negara luar, salah satunya kuliner dari jepang. Banyak sekali masakan jepang yang menggemarinya, bahkan ada restaurant…
- Resep Masakan Tradisional Masakan tradisional Indonesia selalu memiliki cita rasa yang khas, bahan-bahan alami yang sehat, dan cara memasak yang unik. Setiap daerah di Indonesia memiliki masakan tradisional yang berbeda-beda, namun semuanya memiliki…
- Resep Memasak Daging Sapi Cah Kailan Spesial Simpel dan Enak Resep Memasak Daging Sapi Cah Kailan Spesial Simpel dan Enak – Daging sapi merupakan bahan makanan yang enak serta banyak manfaatnya untuk kesehatan tubuh kita. Daging sapi selalu disajikan sebagai…
- Resep Pindang Ikan Mas Bumbu Kuning Khas Sunda PendahuluanKamu pecinta masakan khas Sunda? Nah, kali ini kita akan membahas resep pindang ikan mas bumbu kuning yang lezat dan khas dari daerah Sunda. Pindang ikan mas adalah hidangan tradisional…
- Resep Aneka Masakan Ayam Nusantara PendahuluanHai, Bunda! Apakah kamu pecinta masakan ayam dan ingin mencoba masakan-masakan khas Nusantara? Di artikel ini, kami akan memberikan kamu beberapa resep aneka masakan ayam Nusantara yang lezat dan mudah…
- Cara Membuat Kebab Turki Asli Sederhana Cara Membuat Kebab Turki Asli Sederhana - Kebab merupakan salah satu hidangan khas negara Timur Tengah yang sudah tersebar di banyak negara. Indonesia merupakan salah satunya. Di sini, umumnya kebab…
- Resep Cara Membuat Ayam Teriyaki Khas Jepang Resep Cara Membuat Ayam Teriyaki Khas Jepang - ResepNasional.com, Untuk anda para pecinta sajian masakan jepang pastinya sudah tidak asing lagi dengan sajian makanan yang satu ini yaitu Ayam Teriyaki.…
- 10 Masakan Nusantara Beserta Resepnya PendahuluanSelamat datang di artikel ini yang akan membahas 10 masakan nusantara beserta resepnya. Sebagai bangsa yang kaya akan budaya dan kuliner, Indonesia memiliki beragam masakan yang lezat dan unik. Dalam…
- Resep Cara Membuat Tumis Pare Ikan Teri Lezat Resep Cara Membuat Tumis Pare Ikan Teri Lezat - Pare yang merupakan bahan masakan dalam golongan jenis sayuran yang memiliki ciri khas dengan rasa pahitnya namun banyak digemari karena dapat…
- Resep Cara Membuat Nasi Uduk Betawi Resep Cara Membuat Nasi Uduk Betawi - Indonesia memang terkenal sebagai negara yang memiliki berbagai macam kuliner lezat yang melegenda. Salah satu makanan khas Indonesia yang cukup memiliki nama adalah…
- Resep Cara Membuat Pindang Tulang Iga Spesial Resep Cara Membuat Pindang Tulang Iga Spesial - Setelah sebelumnya kami membuat berbagai macam resep masakan yang berasal dari berbagai daerah, kali ini kami juga akan mencoba kembali untuk membuat…
- Cara Membuat Rebung Cah Daging Enak dan Mantap Cara Membuat Rebung Cah Daging Enak dan Mantap - Rebung yang merupakan bahan untuk membuat masakan yang terbuat dari tunas bambu muda ini sangat banyak digemari oleh semua orang karena…