Resep Cara Membuat Pizza Tahu dan Sosis – Pizza adalah jenis makanan yang berasal dari Italia. Tetapi pizza yang satu ini akan kami sajikan berbeda dengan pizza yang lainnya, terutama pada tampilan atasnya. Kali ini kami akan membuat pizza yang berbahan dasar tahu dengan sosis. Jadi, pzza yang satu ini kami namakan pizza tahu dan sosis karena memang diatasnya tidak memakai daging tetapi tahu dan sosis juga bahan bahan pelengkap lainnya. Pizza tahu merupakan makanan yang banyak disukai. Selain rasanya yang enak, pizza tahu juga tergolong dengan harga yang sangat murah sehingga cocok dengn dompet kita. Mungkin diantara anda semua sudah merasakan yang namanya pizza, tetapi mungkin juga masih banyak yang belum mencicipi pizza yang berbahan dasar tahu yang dipotong-potong. Baiklah, langsung saja kita bahas tentang Cara Membuat Pizza Tahu dan Sosis berikut ini.
Bahan Utama:
- 1 buah kulit pizza yang sudah siap pakai
Bahan Topping :
- 1 siung bawang putih ( cincang halus )
- 1/2 buah bawang bombay ( potong memanjang )
- 1 buah tomat ( potong dadu )
- 1 buah cabe merah ( cincang halus )
- 1 batang seledri ( cincang halus )
- 50 gr keju cheddar ( diprut )
- 100 gr tahu lombok ( potong dadu kecil-kecil )
- 1 buah sosi sapi ( iris tipis bulat )
- saus sambal secukupnya
- saus tomat secukupnya
Resep Cara Membuat Pizza Tahu dan Sosis :
- siapkan kulit pizza yang sudah siap pakai
- oles bagian atas kulit pizza dengan saus sambal dan saus tomat
- tata rapih potongan sosis dan potongan tahu diatas kulit pizza
- kemudian masukkan semua bahan topping lainnya diatas kulit pizza
- taburi dengan keju parut secukupnya
- panggang dalam oven sampai keju meleleh dan matang kira-kira selama 10-15 menit
- keluarkan dari oven lalu pizza siap dipotong dan siap disajikan
Sangat muda dan sederhana kan untuk Resep Cara Membuat Pizza Tahu dan Sosis. Untuk potongan sossis nya bisa diganti dengan sosis ayam sesuai dengan selera anda.
Rekomendasi Resep:
- Cara Membuat Puding Roti Tawar Sedehana Cara Membuat Puding Roti Tawar Sedehana - Pada kesempatan ini kami akan akan berbagi resep yang mungkin namanya sudah tidak asing lagi terdengar ditelinga kita. Makanan yang satu ini biasa…
- Resep Bumbu Sosis Bakar untuk Jualan PendahuluanSosis bakar adalah salah satu makanan yang cukup populer di Indonesia. Rasanya yang gurih dan pedas membuat sosis bakar menjadi makanan favorit banyak orang. Jika Anda ingin menjual sosis bakar,…
- The Delightful Experience of Personal Classic Hand… Indulge in the Irresistible Flavor of Personal Classic Hand Tossed PizzaJika kamu mencari pengalaman menyenangkan yang tak terlupakan, maka Personal Classic Hand Tossed Pizza adalah pilihan yang tepat untukmu. Pizza…
- Resep Membuat Jus Jagung Manis Spesial Segar Resep Membuat Jus Jagung Manis Spesial Segar - Siapa sih yang tidak kenal dengan bahan makanan yang satu ini..? Bahan masakan yang satu ini sudah biasa dibuat menjadi berbagai macam jenis…
- Resep Membuat Keripik Tahu Pong Renyah dan Gurih Resep Membuat Keripik Tahu Pong Renyah dan Gurih - Tahu adalah salah satu bahan masakan terbuat dari bahan dasar kacang kedelai. Siapa yang sangka ternyata tahu dapat dibuat menjadi makanan…
- Resep Tahu Tempe: Cara Membuat Tahu Tempe Goreng… Resep tahu tempe adalah salah satu hidangan yang paling populer di Indonesia. Kombinasi antara tahu dan tempe yang digoreng ini sangat cocok disajikan sebagai lauk atau camilan. Tidak hanya enak,…
- Jurnal: Harga Pasta Pizza Hut - Penelitian SEO dan… Jurnal: Harga Pasta Pizza Hut - Penelitian SEO dan Peringkat Mesin Pencari GooglePendahuluanHarga pasta Pizza Hut merupakan topik yang menarik bagi para pecinta kuliner. Pizza Hut adalah restoran cepat saji…
- Cara Membuat Cireng Isi Khas Bandung Cara Membuat Cireng Isi Khas Bandung - Cireng adalah nama makanan yang berasal dari daerah sunda tepatnya kota Bandung. Makanan ini biasa dibuat dengan cara digoreng dan terbuat dari bahan…
- 7 Resep Olahan Tahu Goreng yang Lezat Tahu goreng merupakan makanan yang sangat populer di Indonesia. Tidak hanya enak, tahu goreng juga mudah dibuat dan murah. Namun, agar tahu goreng tidak terasa monoton, kita bisa mencoba membuat…
- Resep Cara Membuat Nasi Timbel Komplit Resep Cara Membuat Nasi Timbel Komplit - Nasi timbel adalah salah satu jenis nasi yang dibuat dengan cara dibungkus dengan daun pisang. Jenis nasi yang dibuat untuk nasi timbel adalah…
- Resep Tumis Tahu Petai Nikmat dan Lezat Resep Tumis Tahu Petai Nikmat dan Lezat - Petai adalah salah satu jenis sayuran yang memiliki ciri khas tersendiri yaitu memiliki bau yang khas. Petai biasanya dimakan baik dalam keadaan masih…
- Cara Membuat Pizza Mini Tanpa Oven Untuk Jualan Cara Membuat Pizza Mini Tanpa Oven Untuk Jualan - Pizza memang makanan khas italia, tetapi eksistensinya di Indonesia sudah tidak perlu diragukan lagi. Bahkan makanan italia juga sudah sangat akrab…
- Resep Olahan Frozen Food Resep olahan frozen food bisa menjadi solusi praktis untuk menyajikan hidangan lezat setiap hari. Frozen food saat ini menjadi alternatif yang populer bagi banyak keluarga karena mudah disimpan dan diproses.…
- Resep Membuat Tahu Jamur Goreng Renyah Cara Membuat Tahu Jamur Goreng Renyah - Tahu adalah jenis bahan makanan yang memang sangat mudah untuk dibuat masakan lezat. Selain mudah didapat, tahu sangat cocok dipadukan dengan bahan lainnya,…
- Resep Tahu Telur Goreng Bulat PendahuluanHai kamu, sudah tahu belum kalau ada resep tahu telur goreng bulat yang super lezat dan gurih? Resep ini sangat cocok untuk kamu yang suka dengan masakan Indonesia. Tahu telur…
- Cara Membuat Sup Ikan Salmon Lezat Cara Membuat Sup Ikan Salmon Lezat - Untuk resep kali ini kami akan menggunakan bahan dasar dari ikan, yaitu ikan salmon yang akan kami jadikan masakan berupa sup yang sangat…
- Cara Membuat Sate Tahu Spesial Enak dan Gurih Cara Membuat Sate Tahu Spesial Enak dan Gurih - Sate tahu merupakan makanan khas yang berasal dari pulau jawa meskipun sate tahu kini sudah banyak terdapat dimana-mana. Sate tahu adalah…
- Resep Tahu Bacem Enak dan Kenyal Resep Tahu Bacem Enak dan Kenyal - sepertinya kita tak ada bosan-bosannya membuat resep masakan yang berbahan dasar tahu. Tahu merupakan bahan masakan yang sangat murah juga memiliki kandungan nilai…
- Cara Membuat Ikan Bandeng Kremes Enak dan Gurih Cara Membuat Ikan Bandeng Kremes Enak dan Gurih - Ikan merupakan salah satu jenis hewan yang sering dijadikan sebagai bahan utama dalam membuat masakan yang enak dan lezat. Salah satu…
- Resep Tahu Masak Belimbing Spesial Lezat Resep Tahu Masak Belimbing Spesial Lezat - Tahu merupakan bahan masakan yang dapat dipadukan dengan berbagai macam bahan yang lainnya. Bahan makanan yang satu ini memang sudah terkenal akan kelembutan teksturnya…
- Cara Membuat Oseng Oseng Udang dan Tahu Gurih Cara Membuat Oseng Oseng Udang dan Tahu Gurih - Udang dan tahu adalah bahan dasar masakan yang akan disajikan pada penulisan resep kali ini. Bahan masakan tersebut akan kami buat…
- Cara Membuat Tumis Toge Tahu Resep Cara Membuat Tumis Toge Tahu - Toge dengan tahu merupakan bahan masakan yang selalu bersamaan. Kedua bahan ini sudah tidak asing lagi bagi telinga kita, bahkan semua orang sudah…
- Resep Martabak Tahu Tanpa Telur yang Sangat Mudah… Resep Martabak Tahu Tanpa Telur - Memasak merupakan salah satu kegiatan yang setiap hari dilakukan oleh ibu rumah tangga untuk disajikan bersama keluarga tercinta. Untuk saat ini memang banyak sekali…
- Resep Semur Tahu Telur Simple Resep semur tahu telur simple adalah salah satu resep masakan yang mudah untuk dipraktikkan di rumah. Semur tahu telur adalah masakan yang cocok untuk disajikan sebagai menu makan siang atau…
- Cara Membuat Nasi Goreng Hijau Pedas Nikmat Cara Membuat Nasi Goreng Hijau Pedas Nikmat - Untuk resep makan kali ini berbeda dengan resep masakan seperti basanya. Nama makanan yang satu ini mungkin memang agak terasa asing ditelinga,…
- Cara Membuat Ubi Merah Panggang Enak dan Lembut Cara Membuat Ubi Merah Panggang Enak dan Lembut - Ubi merah merupakan salah satu jenis makanan yang termasuk dalam golongan ubi jalar. Ubi merah ini memiliki manfaat yang baik untuk…
- Resep Membuat Tahu Fantasi Enak dan Gurih Resep Membuat Tahu Fantasi Enak dan Gurih - Tahu adalah salah satu makanan yang tebuat dari bahan dasar sari kaang kedelai yang diendapkan. Tahu juga dapat dibuat menjadi berbagai macam…
- Resep Olahan Seafood Frozen Seafood merupakan jenis makanan yang populer di Indonesia. Namun, tidak semua orang memiliki waktu atau kemampuan untuk memasak seafood segar setiap hari. Oleh karena itu, seafood frozen menjadi solusi praktis…
- Cara Membuat Kue Apem Panggang Enak Cara Membuat Kue Apem Panggang Enak - Setelah sebelumnya membuat berbagai macam resep jenis kue yang enak, kini kami kemabli berbagi resep tentang proses dan cara membuat kue apem. Kue…
- Resep Olahan Tahu Apa itu Tahu?Tahu merupakan salah satu bahan makanan yang terbuat dari kacang kedelai. Tahu sendiri sangat mudah ditemukan di pasaran, bahkan harganya pun cukup terjangkau. Selain itu, tahu juga dapat…