Resep dan Cara Membuat Tongseng Jamur Tiram – Jamur, adalah salah satu nama bahan masakan yang sudah tidak asing lagi ditelinga kita. Nama jamur memang sudah sangat populer dan terkenal dimana-mana karena hampir diseluh wilayah di Indonesia terdapat berbagai macam jenis jamur. Jamur yang yang biasa dimasak biasanya jamur tiram, jamur kancing, jamur merang dan lain sebagainya. Semua jenis yang jamur yang dapat dimakan pasti memiliki rasa yang enak sehingga dapat membuat anda menjadi ketagihan.
Tongseng jamur adalah sajian resep yang akan kami bagikan kali ini. Tongseng jamur dapat dijadikan sebagai lauk karena memang rasanya yang sedap dan gurih. Tongseng sendiri merupakan jenis makanan yang memang banyak disukai oleh semua orang. Namun tongseng biasanya terbuat dari bahan dasar daging atau ayam, kali8 ini tongseng yang akan kami buat adalah tongseng yang terbuat dari bahan dasar jamur tiram yang diberi nama tongseng jamur tiram pedas gurih. Berikut adalah resep dan cara membuat tongseng jamur.
Bahan :
- 300 gr jamur tiram ( disuwir lalu dicuci hingga bersih )
- 1 buah tomat merah ( potong-potong )
- 2 buah cabe merah besar ( potong serong tipis )
- 15 buah cabe rawit ( potong-potong )
- garam secukupnya
- gula pasir secukupnya
- penyedap rasa secukupnya
- air secukupnya
- 2 cm jahe ( memarkan )
- 2 cm lengkuas
- minyak untuk menumis secukupnya
Bumbu yang dihaluskan :
- 1 cm kunyit
- 2 butir kemiri sangrai
- 2 lembar daun jeruk purut ( buang tulangnya )
- 2 siung bawang putih
- 3 butir bawang merah
Cara Membuat Tongseng Jamur :
- Tumis bumbu yang dihaluskan dengan sedikit minyakn sampai harum
- Masukkan lengkuas daun salam, aduk sampai layu
- Masukkan jamur merang, potongan tomat dan potongan cabe kedalam jamur
- Tambahkan gula pasir, garam dan penyedap rasa, aduk sampai tercampur rata
- Tunggu sampai benar-benar matang dan siap untuk disajikan
Demikianlah Resep Cara Membuat Tongseng Jamur Tiram dari kami. Silahkan anda praktekkan dirumah bersama keluarga anda, semoga bermanfaat untuk semua pembaca.
Rekomendasi Resep:
- Cara Membuat Ikan Gurame Saus Tiram Enak Cara Membuat Ikan Gurame Saus Tiram Enak - Ikan gurame yang dibumbui dengan saus tiram sangat cocok untuk anda buat pada jamuan makanan hari ini. Sangat cocok juga bagi anda…
- Resep Masakan Jamur Tiram Jamur tiram adalah salah satu bahan makanan yang sering digunakan dalam masakan. Jamur ini memiliki tekstur yang lembut dan rasa yang gurih. Selain itu, jamur tiram juga kaya akan nutrisi…
- Resep Pepes Jamur Khas Sunda Paragraf PendahuluanResep pepes jamur khas Sunda merupakan salah satu hidangan tradisional yang sangat enak dan nikmat. Olahan jamur yang lezat ini biasanya terbuat dari jamur tiram segar yang dibungkus dengan…
- Cara Membuat Tumis Bola Daging Jamur Spesial Cara Membuat Tumis Bola Daging Jamur Spesial - Tumis bola daging jamur adalah makanan yang berbagah dasar daging yang diolah dan dibentuk menjadi bulat-bulat kecil seperti bola kemudian dimasak dengan…
- Cara Membuat Tongseng Kambing Khas Solo Cara Membuat Tongseng Kambing Khas Solo - Tongseng kambing merupakan salah satu makanan khas dari Solo, juga memiliki rasa kuah yang enak. Makanan ini biasanya dibuat pada saat menjelang hari…
- Resep Membuat Tumis Toge Jamur Nikmat Resep Membuat Tumis Toge Jamur Nikmat - Toge dengan jamur dapat anda padukan keduanya menjadi sebuah makanan yang sangat nikmat. Kedua bahan makanan ini dapat anda jadikan sebgai lauk yang…
- Cara Membuat Cireng Isi Khas Bandung Cara Membuat Cireng Isi Khas Bandung - Cireng adalah nama makanan yang berasal dari daerah sunda tepatnya kota Bandung. Makanan ini biasa dibuat dengan cara digoreng dan terbuat dari bahan…
- Cara Membuat Ikan Bandeng Kremes Enak dan Gurih Cara Membuat Ikan Bandeng Kremes Enak dan Gurih - Ikan merupakan salah satu jenis hewan yang sering dijadikan sebagai bahan utama dalam membuat masakan yang enak dan lezat. Salah satu…
- Resep Jamur Kuping Pedas Manis PendahuluanHai kamu pecinta makanan pedas! Apa kamu pernah mencoba resep jamur kuping pedas manis? Makanan ini memiliki kombinasi rasa yang unik dan menggugah selera. Dengan tekstur jamur kuping yang kenyal…
- Cara Membuat Nasi Bakar Jamur Enak dan Gurih Cara Membuat Nasi Bakar Jamur Enak dan Gurih - Sarapan pagi sudah bosan dengan makanan yang itu-itu aja..? Kali ini kami akan menyajikan menu spesial untuk anda yaitu nasi bakar…
- Cara Membuat Sambal Goreng Bawang Pedas Nikmat Cara Membuat Sambal Goreng Bawang Pedas Nikmat - Sambal bawang merupakan sambal yang terbuat dari bahan cabe rawit yang dipadukan dengan bawang, tomat dan juga bumbu yang lainnya. Sambal bawang…
- Cara Membuat Cah Kapri Campur Spesial Cara Membuat Cah Kapri Campur Spesial - kapri adalah tumbuhan atau sayuran jenis kacang-kacangan yang sangat mudah untuk kita dapatkan. Bahan masakan yang satu ini tentu saja memiliki rasa yang…
- Resep Membuat Tahu Jamur Goreng Renyah Cara Membuat Tahu Jamur Goreng Renyah - Tahu adalah jenis bahan makanan yang memang sangat mudah untuk dibuat masakan lezat. Selain mudah didapat, tahu sangat cocok dipadukan dengan bahan lainnya,…
- Resep Olahan Jamur Putih Jamur putih adalah salah satu bahan makanan yang banyak digemari oleh masyarakat Indonesia. Selain rasanya yang enak, jamur putih juga mengandung banyak nutrisi yang baik untuk kesehatan. Berikut ini adalah…
- Resep Tom Yam Ayam Enak Sederhana Resep Tom Yam Ayam Enak Sederhana - Tom Yam merupakan salah satu kuliner khas Asia, tepatnya berasal dari Thailand. Karena kelezatannya, hidangan ini tak hanya populer di negara asalnya saja,…
- Cara Membuat Tumis Jamur Tiram Pedas Gurih Cara Membuat Tumis Jamur Tiram Pedas Gurih - Jamur merupakan salah satu bahan makanan yang sanga sangat mudah untuk dibuat berupa masakan yang yang sangat enak dan gurih. Selain mudah…
- Resep Olahan Cumi Basah Cumi basah memang menjadi salah satu bahan makanan yang sangat mudah diolah. Selain itu, cumi basah juga memiliki cita rasa yang enak dan cocok dijadikan hidangan utama. Berikut adalah resep…
- Resep Memasak Tumis Brokoli Lada Hitam Enak Sedap Resep Memasak Tumis Brokoli Lada Hitam Enak Sedap – Sayuran merupakan bahan makanan yang sangat bagus untuk tubuh dan kesehatan tubuh. Seperti brokoli, brokoli adalah sayuran yang berjenis kubis-kubisan, brokoli…
- Cara Membuat Kerang Hijau Saus Tiram Enak Cara Membuat Kerang Hijau Saus Tiram Enak - Tumis kerang merupakan makanan yang terbuat dari bahan dasar jenis seafood yang namanya memang cukup terkenal dan populer dimana-mana. Kerang biasanya banyak…
- Tips Memasak Makanan Gurih Sedap Tanpa MSG Tips Memasak Makanan Gurih Sedap Tanpa MSG - Sebagian besar dari kita tentu sangat menyukai makanan yang memiliki tekstur gurih. Tekstur gurih biasa kita dapatkan dari bahan makanan berupa hewan…
- Resep Swike Ayam Kuah Tauco Paragraf PendahuluanHai Kamu! Apakah kamu suka dengan masakan swike ayam kuah tauco? Jika iya, berarti resep ini cocok untukmu! Swike ayam kuah tauco adalah salah satu makanan khas Tionghoa yang…
- Santapan Spesial Nasi Goreng Jamur Lezat Santapan Spesial Nasi Goreng Jamur Lezat - Nasi goreng merupakan salah satu makanan khas Indonesia. Ianya adalah makanan berupa nasi yang digoreng kedalam margarin atau minyak goreng bersama campuran telur.…
- Resep Olahan Cumi Sotong Cumi sotong adalah salah satu hidangan laut yang sangat populer di Indonesia. Rasanya yang lezat dan teksturnya yang kenyal membuat cumi sotong banyak disukai oleh semua kalangan. Berikut ini adalah…
- resep masakan daging sapi kecap Resep Masakan Daging Sapi KecapPendahuluanDaging sapi kecap adalah salah satu hidangan yang populer di Indonesia. Dalam hidangan ini, daging sapi dimasak dengan kecap manis yang kaya rasa, membuatnya menjadi makanan…
- Cara Membuat Nasi Tomat Sedap Enak Cara Membuat Nasi Tomat Sedap Enak - Nasi tomat adalah masakan yang terbuat dari bahan dasar beras putih yang dimasak dengan air dari perasan buah tomat. Nasi tomat ini sangat…
- Resep Tongseng Sederhana Tanpa Santan PendahuluanHai, buat kamu yang suka masakan Indonesia, pasti tongseng bukanlah hal yang asing lagi. Tongseng adalah salah satu hidangan khas Indonesia yang menggunakan daging kambing sebagai bahan utamanya. Namun, tahukah…
- Cara Membuat Chicken Ball Renyah Lezat dan Nikmat Cara Membuat Chicken Ball Renyah Lezat dan Nikmat - Chicken ball renyah merupakan makanan berbahan dasar ayam yang diolah dengan cara digoreng dan dibaluri dengan tepung yang sudah dibumbui sehingga…
- Resep Membuat Tumis Jamur Merang Enak dan Gurih Resep Membuat Tumis Jamur Merang Enak dan Gurih - Jamur merang adalah salah satu tumbuhan pangan dalam bangsa jamur yang tumbuh didalam merang atau jerami yang dikomposkan. jamur merang ini…
- Cara Membuat Sup Kerang Jamur Enak Spesial Cara Membuat Sup Kerang Jamur Enak Spesial - Mungkin anda sudah bosan dengan makanan sup pada umumnya. Nah, disini kami sajikan sebuah resep tentang cara membuat sup dengan kreasi terbaru. Sup…
- Cara Membuat Mie Ayam Cah Jamur Enak Cara Membuat Mie Ayam Cah Jamur Enak - Mie adalah salah satu nama jenis makanan yang terbuat dari bahan dasar tepung dan berbentuk kecil memanjang seperti sapu lidi. Mie merupakan…