Resep Kue Egg Tart Fruity Pie Susu Khas Bali Asli Enak – Para pecinta kuliner kue tentunya jika mendengar nama ini sudah tidak aneh dan tidak asing lagi di telinga, karena jika anda berkunjung ke bali anda akan mendapatkan kue ini. Kue egg tart merupakan jajanan khas bali yang sudah populer dan di kenal banyak orang. Kue egg tart mempunyai banyak varian rasa salah satunya adalah rasa buah-buahan sehingga membuat rasa kuenya semakin segar dan enak. Anda bisa jumpai kue egg tart pie susu di toko-toko kue atau mall, kue ini bisa anda jadikan cemilan ketika sedang santai bersama dengan teman, sahabat, keluarga dan yang lainnya. Membuat kue ini cukup mudah dan bahan-bahan yang akan anda gunakan pun bisa anda temukan di warung terdekat. Penasaran dengan rasanya? Anda tak harus pergi ke bali untuk mendapatkan kue ini, di rumah pun anda bisa membuatnya. Untuk lebih jelasnya lagi ikuti caranya di bawah ini.
Resep kue egg tart fruity pie susu
Bahan kulit :
- 200 grm tepung terigu
- 40 gr gula tepung
- 120 gr margarin
- 2 btr kuning telur
- ½ sdt garam
- 1 sdm air es
Bahan isi :
- 250 ml susu cair
- 75 gr gula pasir
- 100 ml krim kental
- 1 sdt kulit jeruk
- ¼ sdt air jeruk lemon
- ¼ sdt garam
- ½ sdm tepung custrard
- 3 btr telur ayam
Bahan topping :
- 50 gr jeruk mandarin kaleng
- 50 gr strawbery, potong kecil
- 50 gr buah kiwi, kupas, potong kecil
Bahan untuk olesan :
- 250 ml air
- 5 gr jeli instan
- 2 sdm gula pasir
Arahan cara membuat kue egg tart fruity pie susu :
- Membuat kulit : Buat adonan terlebih dahulu dengan mencampurkan semua bahan kulit hingga merata, setelah adonan tercampur rata diamkan adonan selama 60 menit di dalam lemari es. Ambil adonan sedikit saja, pipihkan di cetakan pai kemudian bagian atas sisi tusuk-tusuk dengan mneggunakan garpuh. Masukan kedalam oven dengan suhu 170° selama 15 menit atau hingga matang. Angkat
- Membuat bahan isi : Buat adonan dengan melarutkan tepung custart dan susu cair, aduk rata dan sisihkan. Buat adonan kembali dengan pisah wadah, masukan gula pasir, telur, garam, kocok hingga mengembang masukan kulit jeruk lemon dan air jeruk lemon, aduk hingga merata dan saring.
- Masukan bahan isi ke dalam egg tart masukan kedalam oven dan diamkan selama 40 menit dengan suhu 150° hingga matang. Angkat lalu dinginkan
- Membuat bahan olesan : sediakan panci dan masukan gula pasir, jely, rebus hingga mendidih, angkat. Setelah semuanya selesai lalu hias kue pie susu bagian atasnya dengan menggunakan bahan topping, bahan olesan,
- Kue egg tart fruity pie susu siap disajikan.
Demikian resep kue egg tart, silahkan anda bisa mencobanya di rumah anda. Selamat mencoba!
Rekomendasi Resep:
- Cara Membuat Es Santan Susu Manis dan Segar Cara Membuat Es Santan Susu Manis dan Segar - Disiang hari yang begitu panas ini biasanya memang banyak orang yang mencari kesegaran dan kesejukan untuk menambah semangat aktivitasnya masing-masing. Salah…
- Cara Membuat Kare Rajungan Sajian Sedap dan Mantap Cara Membuat Kare Rajungan Sajian Sedap dan Mantap – Pulau jawa timur tepatnya kabupaten situbondo mempunyai makanan yang populer dan terkenal sehingga makanan ini dijadikan makanan andalan oleh masyarakat di sana…
- Cara Membuat Serombotan Klungkung Khas Bali Cara Membuat Serombotan Klungkung Khas Bali - Serombotan adalah makanan yang tebuat dari bahan dasar sayur-sayuran yang direbus. Sayuran yang biasa dibuat untuk serombotan adalah toge, kacang panjang, pare, kangkung,…
- Cara Membuat Es Gabus Spesial Enak Segar Cara Membuat Es Gabus Spesial Enak Segar – Es gabus adalah jajanan yang enak dan segar serta memilki bentuk yang unik. Es gabus merupakan jajanan jaman dulu yang banyak di…
- Resep Membuat Seblak Basah Kwetiaw Enak Pedas Resep Membuat Seblak Basah Kwetiaw Enak Pedas – Mendengar kuliner seblak sepertinya sudah tidak aneh lagi, karena jika anda berkunjung ke bandung anda pasti banyak menemukan makanan ini. Bandung dikenal…
- Cara Membuat Bubur Susu Bayam Makanan Bayi Sehat Bergizi Cara Membuat Bubur Susu Bayam Makanan Bayi Sehat Bergizi – Ketika bayi anda menginjak usia 6 bulan, maka butuh banyak nutrisi agar proses pertumbuhannya semakin berkembang. Selain ASI bayi anda…
- Resep Membuat Arsik Ikan Mas Khas Batak Resep Membuat Arsik Ikan Mas Khas Batak - Ikan mas yang dimasak dengan bumbu arsik merupakan makanan yang khas dari Sumatra Utara. banyak diantara anda yang mungkin belum pernah mencicipi…
- Resep Membuat Puding Vla Rasa Coklat Enak Lembut Resep Membuat Puding Vla Rasa Coklat Enak Lembut –Puding adalah makanan yang sudah tidak aneh dan tidak asing lagi. Anda membayangkan sepertinya jika membuat puding itu di perlukan keahlian yang…
- Cara Membuat Kue Kering Susu Manis Sederhana Renyah Cara Membuat Kue Kering Susu Manis Sederhana Renyah - Kue kering susu yang manis ini tentu saja anda sudah pernah mencobanya dan mencicipinya. Pasti anda suka dengan kue kering yang…
- Cara Membuat Roti Unyil Empuk Khas Bogor Cara Membuat Roti Unyil Empuk Khas Bogor - Roti unyil adalah salah satu resep yang sangat menarik untuk kita sajikan pada penulisan kali ini. Roti unyil merupakan salah satu makanan…
- Resep Membuat Es Cemot Khas Malang Segar dan Simpel Resep Membuat Es Cemot Khas Malang Segar dan Simpel – Musim panas merupakan cuaca yang kurang bersahabat karena bawaanya selalu ingin makanan atau minuman yang membuat badan terasa lebih segar…
- Resep Membuat Karedok Leunca Khas Sunda Enak Sedap Resep Membuat Karedok Leunca Khas Sunda Enak Sedap – Makanan sunda merupakan makanan yang berbeda dengan yang lainnya. Biasanya makanan sunda selalu di sertai lalapan mentah dan sambal sebagai bahan…
- Resep Ayam Bumbu Bali Jawa Timur PendahuluanHai, Bunda! Apakah kamu mencari resep ayam yang lezat dan berbeda? Ayam Bumbu Bali Jawa Timur bisa menjadi pilihan yang tepat. Kombinasi antara cita rasa pedas khas Bali dan rempah-rempah…
- Resep Cara Membuat Puding Jeruk Segar Enak Resep Cara Membuat Puding Jeruk Segar Enak - Puding jeruk merupakan salah satu variasi makanan puding yang disukai banyak orang. Jeruk sebagai salah satu buah yang enak untuk dimakan memang…
- Cara Membuat Sup Edamame Kedelai Enak dan Sehat Cara Membuat Sup Edamame Kedelai Enak dan Sehat – Kedelai dalam bahasa indonesia, edamame dalam bahasa jepang adalah sayuran yang sangat bagus untuk tubuh kita. Di jepang edamame adalah makanan atau…
- Resep Membuat Seblak Makaroni Basah Pedas Nikmat Resep Membuat Seblak Makaroni Basah Pedas Nikmat – Mendengar nama kota Kembang alias kota bandung ini sudah tidak aneh dan tidak asing lagi karena bandung sudah terkenal di seluruh wilayah…
- Resep Cara Membuat Kue Gandus Mudah Enak dan Lembut Resep Cara Membuat Kue Gandus Mudah Enak dan Lembut – Berbicara soal makanan memang tak ada habisnya karena indonesia memilki banyak macam makanan baik makanan basah atau pun makanan kering. Setiap…
- Cara Membuat Puding Buah Sirsak Asam Manis Segar Cara Membuat Puding Buah Sirsak Asam Manis Segar - Puding buah sirsak merupakan makanan enak yang tentu saja memiliki rasa asli dari buah sirsak yang dipadukan dengan agar-agar atau jenis…
- Cara Membuat Es Potong Bumbu Coklat Segar Cara Membuat Es Potong Bumbu Coklat Segar – Es merupakan minuman yang sangat segar di nikmati ketika cuaca panas. Banyak sekali pengemar es apalagi di musim panas seperti ini segaia…
- Resep Kue Sagu Keju Spesial Resep Membuat Kue Sagu Keju Spesial – Pernahkan anda terbayang untuk membuat kue dengan bahan dasar sagu dan keju? Iya, sagu dan keju memang belum banyak orang yang tahu kelezatan…
- resep plecing kangkung khas bali Resep Plecing Kangkung Khas BaliBumbu Istimewa untuk Kangkung yang MenggodaSiapa yang tidak kenal dengan Plecing Kangkung, salah satu hidangan khas Bali yang terkenal dengan cita rasa pedasnya yang menggugah selera?…
- Resep Membuat Hunkwe Mutiara Manis Enak Sederhana Resep Membuat Hunkwe Mutiara Manis Enak Sederhana – Kue tradisional dari dulu hingga sekarang banyak sekali penggemarnya terutama kue basah Hunkwe mutiara. Hunkwe mutiara merupakan makanan yang enak dan lembut untuk…
- Cara Membuat Kue Cubit Kukus Coklat Mini Empuk Nikmat Cara Membuat Kue Cubit Kukus Coklat Mini Empuk Nikmat - Kue jajanan khas pasar tradisional begitu enak dan nikmat, jadi tak heran jika banyak orang yang menyukainya. Kue jajanan ini…
- Cara Membuat Ayam Bakar Betutu Khas Bali Cara Membuat Ayam Bakar Betutu Khas Bali - Ayam betutu adalah nama makanan yang terbuat dari bahan dasar ayam yang utuh tanpa dipotong-potong. Jenis makanan ini dimasak dengan cara dibakar…
- Resep Membuat Es Pleret Khas Blitar Spesial Resep Membuat Es Pleret Khas Blitar Spesial - Minuman segar memang selalu dinantikan oleh semua orang terutama disaat cuaca sedang panas. Untuk melepas dahaga, biasanya orang lebih memiliki minuman yang…
- Resep Membuat Prol Roti Tawar Panggang Mudah dan Enak Resep Membuat Prol Roti Tawar Panggang Mudah dan Enak – Roti tawar merupakan makanan yang enak dan lembut dan banyak sekali yang menyukainya. Roti tawar bisa anda makan seperti biasa, bisa…
- Cara Membuat Pancake Keju Susu Spesial Cara Membuat Pancake Keju Susu Spesial - Berbagai macam jenis pancake dan salah satunya adalah pancake keju susu spesial. Semua jenis pancake memiliki rasa yang enak dan nikmat juga memiliki…
- Resep Cara Membuat Mendol Tempe Khas Malang Resep Cara Membuat Mendol Tempe Khas Malang - Mendol tempe adalah jenis makanan tradisional khas dari Malang yang terbuat dari bahan dasar tempe yang diolah dengan dibumbui bumbu yang pas…
- Cara Membuat Es Blewah Segar Nikmat Cara Membuat Es Blewah Segar Nikmat - Es blewah adalah salah satu minuman yang dapat melepas dahaga pada tubuh anda. Minuman dingin ini sangat banyak disukai karena selain rasanya yang…
- Cara Membuat Kue Panggang Ubi Ungu Empuk Cara Membuat Kue Panggang Ubi Ungu Empuk - Kue panggang ubi ungu merupakan salah satu cemilan favorit setiap keluarga. makanan yang satu ini sangat cocok disajikan ketika anda sedang bersantai…