Resep Membuat Ketan Bakar Isi Ayam Lada Hitam Nikmat – Setelah sebelumnya kami berbagai resep tentang cara membuat nasi bakar, kini kami kembali berbagi resep tentang ketan bakar yang didalamnya diisi dengan daginga ayam yang sudah dicincang dan dibumbui dengan bumbu yang begitu sedap. Makanan ini memiliki rasa yang gurih juga sangat nikmat dilidah. Makanan memang terkenal dengan memiliki ciri khas rasa yang tidak kalah enaknya dengan nasi bakar pada umumnya, memang tidak jauh berbeda hanya saja makanan ini tebuat dari bahan dasar ketan bukan dari nasi putih. Makanan ini dapat anda jadikan sebagai makanan yang dapat mengganjal perut sama seperti nasi biasa juga dapat anda buat dirumah dengan menggunakan bahan-bahan yang cukup sederhana saja. Disini akan langsung kami bagikan tentang proses dan cara pembuatannya.
Bahan Utama :
- ketan putih yang sudah siap pakai 500 gr
Bahan isi :
- 300 gr daging ayam ( cincang halus )
- 1 batang bawang daun polong ( iris halus )
- 1/2 buah bawang bombay ( cincang halus )
- kecap manis 3 sendok makan
- garam 1/2 sendok teh
- gula pasir 1/2sendok teh
- merica bubuk 1/2 sendok teh
- penyedap rasa 1/4 sendok teh
- air 200 ml
- 3 sendok makan minyak goreng
- bawang putih 3 siung ( cincang halus )
Cara Membuat Ketan Bakar Isi Ayam :
- Tumis bawang bombay dan bawang putih dengan sedikit minyak hingga harum
- Tuang air lalu diamkan sampai mendidih
- Masukkan ayam cincang kedalam bumbu lalu diamkan hingga sedikit mengering
- Tambahkan gula pasir, penyedap rasa, merica bubuk dan garam sambil diaduk rata
- Masukkan juga irisan bawang polong kedalam ayam tumis dan aduk terus sampai matang
- Ambil ketan secukupnya lalu bentuk bulat pipih dan isi dengan ayam tumis
- Bakar diatas teflon atau wajan datar hingga terdapat warna yang sedikit kecoklatan
- Ketan bakar isi ayam sudah siap dinikmati
Denikian Proses Membuat Ketan Bakar Isi Daging Ayam enak dan gurih. Sajikan makanan ini diata smeja makan sebagai pengganti nasi dalam keluarga anda.
Rekomendasi Resep:
- Cara Membuat Pais Tipung Khas Bogor Enak Cara Membuat Pais Tipung Khas Bogor - pais tipung adalah makanan yang berasal dari daerah Bogor. Makanan ini terbuat dari bahan dasar tepung beras yang dicampurkan dengan kelapa parut dan…
- Resep Membuat Siomay Ayam Enak dan Kenyal Resep Membuat Siomay Ayam Enak dan Kenyal - Siomay adalah jenis makanan yang memiliki ciri khas rasanya yang enak dan teksturnya yang kenyal. Makanan merupakan salah satu jenis makan yang…
- Cara Membuat Pecak Belut Pedas Gurih dan Nikmat Cara Membuat Pecak Belut Pedas Gurih dan Nikmat - Pecak belut merupakan salah satu jenis makanan enak yang sangat khas dari negara Indonesia. Makanan ini sangat banyak digemari karena memang…
- Resep Nasi Bakar Ayam Kemangi Enak Khas Bandung Resep Nasi Bakar Ayam Kemangi Enak Khas Bandung - Nasi bakar adalah salah satu sajian khas indonesia yang sudah dikenal sebagai makanan unik nan menggugah selera. Banyak orang yang sudah…
- Cara Membuat Nasi Bakar Jamur Enak dan Gurih Cara Membuat Nasi Bakar Jamur Enak dan Gurih - Sarapan pagi sudah bosan dengan makanan yang itu-itu aja..? Kali ini kami akan menyajikan menu spesial untuk anda yaitu nasi bakar…
- Cara Membuat Wajik Ketan Legit Gula Merah Cara Membuat Wajik Ketan Legit Gula Merah - Wajik ketan adalah salah satu nama makanan tradisional khas dari Indonesia. Wajik ketan ini terbuat dari bahan dasar beras ketan putih yang…
- Cara Membuat Telur Tumis Teriyaki Enak Nikmat Cara Membuat Telur Tumis Teriyaki Enak Nikmat - Berbagai macam jenis bahan masakan yang dibuat dengan cara ditumis memang akan menghasilkan rasa yang enak dan lezat. Namun itu semua jika masakan…
- Resep Cara Membuat Nasi Bakar Ayam Enak Dan Sederhana Resep Cara Membuat Nasi Bakar Ayam Enak Dan Sederhana - Nasi bakar adalah sajian khas indonesia yang sudah melanglang buana. Tidak diketahui siapa yang lebih dahulu menciptakan resep nasi bakar…
- Cara Membuat Nasi Goreng Hijau Pedas Nikmat Cara Membuat Nasi Goreng Hijau Pedas Nikmat - Untuk resep makan kali ini berbeda dengan resep masakan seperti basanya. Nama makanan yang satu ini mungkin memang agak terasa asing ditelinga,…
- Resep Cara Membuat Ayam Paniki Pedas Gurih Resep Cara Membuat Ayam Paniki Pedas Gurih - Ayam paniki adalah jenis makanan yang terbuat dari bahan dasar ayam dan berkuah santan kelapa. Ayam paniki biasanya memiliki rasa yang pedas…
- Cara Membuat Ayam Masak Kuning Tabur Seledri Cara Membuat Ayam Masak Kuning Tabur Seledri - Nikmatnya memang ketika menikmati resep masakan berbahan dasar ayam yang diolah juga dimasak dengan bumbu-bumbu yang pas. Olahan dari ayam memang seri…
- Resep Es Tape Ketan Es tape ketan adalah minuman tradisional Indonesia yang terbuat dari ketan hitam yang difermentasi dan dicampur dengan gula merah dan air kelapa. Minuman ini sangat populer di daerah Jawa Tengah…
- Resep Cara Membuat Ayam Bakar Petis Cara Membuat Ayam Bakar Petis - Ayam bakar memang nama yang sudah terkenal dimana-mana. Dari mulai pelosok desa sampai dikota-kota besar. Ayam bakar merupakan salah satu makanan favorit bagi semua…
- Cara Membuat Ayam Bakar Betutu Khas Bali Cara Membuat Ayam Bakar Betutu Khas Bali - Ayam betutu adalah nama makanan yang terbuat dari bahan dasar ayam yang utuh tanpa dipotong-potong. Jenis makanan ini dimasak dengan cara dibakar…
- Cara Membuat Kue Kering Rengginang Renyah Cara Membuat Kue Kering Rengginang Renyah - Kue rengginang merupakan kue kering yang biasa disebut dengan nama kerupuk rengginang. Kerupuk rengginang ini memiliki rasa yang gurih dan memiliki tekstur yang renyah.…
- Cara Membuat Kolak Ubi Ungu Enak dan Sederhana Cara Membuat Kolak Ubi Ungu Enak dan Sederhana - Ubi ungu memang selalu menjadi bahan masakan yang dapat diolah dengan cara apapun dan dibuat menjadi berbagai macam jenis makanan yang…
- Resep Membuat Siomay Udang Kenyal dan Nikmat Cara Membuat Siomay Udang Kenyal dan Nikmat - Makanan yang gurih dan kenyal berupa siomay memang pada umumnya dibuat dari bahan dasar daging ikan yang digiling dan kemudian diolah menjadi…
- Cara Membuat Rebung Cah Daging Enak dan Mantap Cara Membuat Rebung Cah Daging Enak dan Mantap - Rebung yang merupakan bahan untuk membuat masakan yang terbuat dari tunas bambu muda ini sangat banyak digemari oleh semua orang karena…
- Cara Membuat Sup Kerang Jamur Enak Spesial Cara Membuat Sup Kerang Jamur Enak Spesial - Mungkin anda sudah bosan dengan makanan sup pada umumnya. Nah, disini kami sajikan sebuah resep tentang cara membuat sup dengan kreasi terbaru. Sup…
- Cara Membuat Kue Kecipir Kering Manis dan Renyah Cara Membuat Kue Kecipir Kering Manis dan Renyah - Kue kering kecipir merupakan salah satu cemilan yang enak dan banyak disukai oleh semua orang. Kue ini adalah kue kering yang…
- Cara Membuat Kue Widaran Manis dan Renyah Cara Membuat Kue Widaran Manis dan Renyah - Kue widaran adalah salah satu nama jenis kue kering yang sudah banyak tersebar luas dimana-mana. Kue yang satu ini termasuk dalam jenis…
- Cara Membuat Ikan Gabus Pucung Sedap Nikmat Cara Membuat Ikan Gabus Pucung Sedap Nikmat - Ikan gabus pucung adalah makanan berkuah yang memiliki aroma yang begitu sedap dan nikmat. Makanan ini merupakan salah satu makanan yang sangat…
- Resep Bumbu Sosis Bakar untuk Jualan PendahuluanSosis bakar adalah salah satu makanan yang cukup populer di Indonesia. Rasanya yang gurih dan pedas membuat sosis bakar menjadi makanan favorit banyak orang. Jika Anda ingin menjual sosis bakar,…
- Resep Cara Membuat Ayam Teriyaki Khas Jepang Resep Cara Membuat Ayam Teriyaki Khas Jepang - ResepNasional.com, Untuk anda para pecinta sajian masakan jepang pastinya sudah tidak asing lagi dengan sajian makanan yang satu ini yaitu Ayam Teriyaki.…
- Resep Ayam Bakar Geprek Ramadhan Yang Sederhana Dan Lezat Resep Ayam Bakar Geprek - Resep Nasional, Ayam merupakan salah satu jenis olahan makanan yang sangat mudah didapat dan sangat mudah untuk kita inovasikan. Banyak sekali jenis makanan dengan bahan…
- Resep Membuat Kolak Ketan Durian Manis Lezat dan Mudah Resep Membuat Kolak Ketan Durian Manis Lezat dan Mudah – Kolak merupakan makanan yang memiliki citarasa manis serta lezat. Bulan puasa indentik dengan makan-makanan yang manis terutama kolak. Kolak sendiri…
- Resep Olahan Beras Ketan Putih Jika Anda menginginkan makanan yang enak dan kaya akan nutrisi, maka olahan beras ketan putih bisa menjadi pilihan yang tepat. Beras ketan putih dikenal sebagai jenis beras yang kaya akan…
- Cara Membuat Sup Konro Makasar Sedap Gurih Cara Membuat Sup Konro Makasar Sedap Gurih - Ketika kita sedang berkunjung kedaerah Makasar bersama keluarga, rasanya tidak lengkap ketika tidak mencicipi sebuah resep masakan yang satu ini. Dengan memiliki ciri…
- Resep Membuat Onde-Onde Ketan Hitam Resep Membuat Onde-Onde Ketan Hitam - Onde-onde adalah salah satu makanan yang paling mudah di jumpai, rasanya yang enak dan harganya yang tidak begitu mahal membaut banyak orang suka dengan…
- Resep Masakan Olahan Ayam Masakan olahan ayam selalu menjadi pilihan yang tepat untuk hidangan sehari-hari maupun saat ada acara spesial. Ayam yang mudah didapatkan dan dapat diolah dengan beragam cara membuatnya menjadi bahan makanan…