Resep Membuat Minuman Es Nangka Selasih Spesial – Es nangka merupakan salah satu minuman dingin yang segar yang juga banyak digemari. hampir semua orang menikmati minuman segar yang satu ini karena rasanya yang begitu nikmat. Es nangka akan memiliki rasa yang lebih nikmat jika dipadukan dengan biji selasih sehingga minuman ini dinamakan es nangka biji selasih. Minuman ini sangat cocok untuk anda nikmati bersama keluarga anda kapanpun dan dimanapun yang anda inginkan. Minuman segar ini dapat anda sajikan sebagai minuman untuk berbuka puasa ataupun dapat dinikmati pada saat cuaca panas disiang hari. Berbicara tentang es nangka selasih, kali ini kami akan segera membuatnya yang snagat patut untuk anda coba juga dan jangan sampai terlewatkan. Resep minuman kali ini memang cukup menggoda selera anda juga dapat dapat membuat anda menjadi lebih penasaran dan setelah mencobanya kami yakin anda pasti akan merasa ketagihan akan kelezatan rasanya yang dapat menyegarkan tubuh anda. Silahkan anda coba resep yang satu ini.


Bahan :
- 3 buah jeruk lemon segar ( peras airnya )
- 250 gr gula pasir
- es batu secukupnya ( dihancurkan )
- buah nangka matang 250 gr ( potong-potong )
- air bersih 600 ml
- air kapur sirih 1 sendok teh
- 3 sendok makan biji selasih siap pakai
Cara Membuat Es Nangka Biji Selasih :
- Masukkan air kedalam wadah ukuran sedang
- Kemudian masukkan gula pasir kedalamnya dan rebus sampai larut
- Campurkan air kapur sirih dengan air biasa secukupnya lalu rendam buah nangka kedalamnya, diamkan selama 1 jam
- Masukkan buah nangka yang sudah direndam kedalamgelas saji
- Masukkan juga biji selasih dan rebusan air gula
- Tuang air jeruk kedalamnya lalu tambahkan es batu yang sudah dihancurkan
- Aduk sedikit hingga dingin lalu siap untuk dinikmati
Minuman khas dari daerah Kalimantan selatan ini memang sudah menjadi makanan favorot bagi semua orang sehingga Resep Minuman Es Nangka Biji Selasih dapat terkenal dan populer dimana-mana.

Rekomendasi Resep:
- Resep Membuat Nutella Hot Chocolate Asli Enak Resep Membuat Nutella Hot Chocolate Asli Enak – selamat pagi dan selamat beraktifitats kembali,, agar hari-hari anda semakin bersemangat apalagi di musim dingin seperti ini, tentunya di pagi hari anda pasti…
- Cara Membuat Jus Sirsak Asam Manis dan Segar Cara Membuat Jus Sirsak Asam Manis dan Segar - Sirsak adalah nama buah yang terkenal dengan memiliki segudang manfaat yang sangat baik bagi tubuh. Selain segar untuk dinikmati, buah sirsak…
- Cara Membuat Tumis Nangka Muda Pedas Gurih Cara Membuat Tumis Nangka Muda Pedas Gurih - Nangka adalah salah satu nama buah yang dapat diolah manjadi sebuah resep masakan yang sangat enak dan gurih karena dibumbui dengan berbagai…
- Cara Membuat Minuman Tradisional Es Sinom Khas Surabaya Cara Membuat Minuman Tradisional Es Sinom Khas Surabaya - Minuman sinom adalah minuman yang terbuat dari daun asam yang masih muda. Sinom sendiri adalah nama lain dari daun asam muda.…
- Cara Membuat Minuman Sari Tebu Manis Segar Resep Minuman Sari Tebu Manis Segar - Tebu adalah tanaman yang sangat cocok dibudidayakan didaerah tropis seperti dinegara Indonesia. Tebu dapat diolah menjadi kebutuhan bahan pokok masyarakat karena tebu merupakan…
- Resep Spesial Membuat Pecel Udang Pedas Resep Spesial Membuat Pecel Udang Pedas - Pecel udang adalah jenis makanan enak terbuat dari bahan dasar udang yang dipadukan dengan sambal pecel, jadilah makanan yang namanya pecel udang. Pecel…
- Resep Es Rumput Laut Strawberry Segar Yang Pas Buat… Resep Es Rumput Laut Strawberry - Menjelang bualn puasa, anda saat ini tentunya sudah mencari-cari menu buka puasa yang pas dan juga menu minuman segar yang pas ketika disantap bersamaan…
- resep teh tonik my cafe Resep Teh Tonik My CafePendahuluanApakah kamu pecinta teh dan mencari minuman yang segar dan menyehatkan? Teh Tonik My Cafe adalah pilihan yang tepat untuk kamu! Teh Tonik My Cafe adalah…
- Cara Membuat Es Buah Segar Nikmat dan Sederhana Cara Membuat Es Buah Segar Nikmat dan Sederhana - Minuman segar merupakan sebuah hidangan yang banyak di sukai dan di gemari masyarakat luas terutama pada saat musim panas. Minuman segar harus…
- Resep Membuat Gudeg Nangka Enak Resep Membuat Gudeg Nangka Enak - Anda pernah mencicipi gudeng nangka, bagaimana rasanya? Gudeng adalah salah satu makaan khas daerah Yogjakarta namun dengan ditambahkan nangka, rasa gudeg ini sangat nikmat.…
- Resep Gudeg Nangka Khas Sunda Resep Gudeg Nangka Khas SundaGambar: Gudeg Nangka adalah salah satu hidangan khas Sunda yang terkenal dengan cita rasa manis dan gurihnya. Hidangan ini terbuat dari nangka muda yang dimasak dengan…
- Resep Membuat Wedang Bajigur Nikmat dan Hangat Resep Membuat Wedang Bajigur Nikmat dan Hangat - Disaat cuaca yang dingin seperti sekarang ini, mungkin paling nikmat jika mengkonsumsi yang hangat-hangat seperti wedang bajigur misalnya. Wedang ini merupakan minuman…
- Cara Membuat Jus Buah Nanas Segar Dingin Cara Membuat Jus Buah Nanas Segar Dingin - Buah merupakan makanan enak yang banyak dikonsumsi oleh semua orang, baik dinikmati secara cuma-cuma atau bisa juga diolah terlebih dahulu menjadi minuman…
- Cara Membuat Es Campur Bandung Enak Segar Cara Membuat Es Campur Bandung Enak Segar - Bandung dikenal sebagai salah satu surga kuliner di Indonesia. Banyak kuliner nikmat yang mudah ditemui di kota yang dijuluki Kota Kembang ini.…
- Resep Membuat Es Teh Rasa Leci Segar Resep Membuat Es Teh Rasa Leci Segar - Es teh adalah minuman yang terbuat dari teh yang seduh dan kemudian dicampur dengan es batu. Nah, bagaimana dengan es teh yang…
- Resep Sayur Nangka Muda Sederhana PendahuluanHalo, Bunda! Apakah kamu suka dengan makanan sayuran? Jika iya, kamu harus mencoba resep sayur nangka muda sederhana yang lezat ini. Sayur nangka muda merupakan salah satu hidangan yang sangat…
- Resep Wedang Ronde Hangat Khas Yogyakarta Resep Wedang Ronde Hangat Khas Yogyakarta - Wedang ronde adalah nama jenis minuman yang berasal asli dari Indonesia. Minuman ini dibuat dengan cara direbus dan dipadukan dengan jahe sehingga dapat menghangatkan…
- Resep Cara Membuat Smoothies Pisang Enak Resep Cara Membuat Smoothies Pisang Enak - Resep Yang akan kami sajikan kali ini sangat cocok disajikan untuk anda yang menggemari buah pisang. Kali ini kami akan membuat smoothies pisang…
- Cara Membuat Wedang Tomat Hangat Nikmat Cara Membuat Wedang Tomat Hangat Nikmat – Wedang adalah salah satu minuman tradisional yang hangat dan umumnya dibuat dengan bahan campuran seperti kopi, pemanis gula dan juga jahe. Minuman ini sangat…
- Cara Membuat Susu Sari Kedelai Cara Membuat Susu Sari Kedelai - Kedelai merupakan tanaman yang termasuk polong - polongan sama seperti kacang-kacang yang lainnya. Kacang kedelai memiliki banyak manfaat yang baik untuk dikonsumsi karena banyak…
- Resep Es Nata de Coco Susu PendahuluanSiapa yang tidak suka menikmati segarnya es nata de coco susu di cuaca panas? Minuman ini menjadi favorit banyak orang karena sensasi kenyalnya nata de coco yang dipadu dengan kelezatan…
- Cara Membuat Es Teller Merah Delima Segar dan Praktis Cara Membuat Es Teller Merah Delima Segar dan Praktis – Berbagai macam kuliner khas nusantara yang lezat serta citarasanya yang khas di setiap daerahnya. Selera setiap orang berbeda-beda, akan tetapi…
- Cara Membuat Minuman Jus Timun Jahe Sehat dan Segar Cara Membuat Minuman Jus Timun Jahe Sehat dan Segar - Jus timun jahe adalah nama sebuah inuman yang terbuat dari bahan dasar mentimun yang dipadukan dengan jahe sehingga jadilah minuman…
- Resep Membuat Es Bubble Mangga Manis dan Segar Resep Membuat Es Bubble Mangga Manis dan Segar - Buah mangga adalah jenis buah segar dan sehat yang memiliki aroma yang begitu harum. Buah mangga memiliki berbagai macam jenis nama…
- Cara Membuat Milkshake Coklat Segar Nikmat Cara Membuat Milkshake Coklat Segar Nikmat - Milkshake adalah nama minuman yang terbuat dari bahan dasar susu dan es krim juga bahan pelengkap lainnya. Milkshake memiliki berbagai macam jenis rasa,…
- Resep Membuat Wedang Santan Manis dan Gurih Resep Membuat Wedang Santan Manis dan Gurih - Wedang santan adalah minuman segar dan nikmat yang tentunya terbuat dari bahan dasar santan kelapa yang kemudian direbus dengan berabagi bahan lainnya…
- Resep Cara Membuat Dodol Nangka Kenyal dan Segar Cara Membuat Dodol Nangka Kenyal dan Segar - Dodol nangka adalah nama makanan tradisional Indonesia yang terbuat dari bahan dasar buah nangka yang sudah matang. Dodol nangka merupakan salah satu…
- Resep dan Cara Membuat ES Lemon Tea Segar Resep dan Cara Membuat Es Lemon Tea Segar - Tea atau yang lebih sering dikenal dengan nama teh merupakan salah satu bahan yang dapat dijadikan sebuah minuman. Mungkin anda sudah…
- Cara Membuat Durian Creamy Crunch Spesial Cara Membuat Durian Creamy Crunch Spesial - Makanan penutup memang biasanya memiliki rasa yang manis dan segar. Nah, berbicara tentang makanan penutup kali ini kami akan mencoba membuat sebuah resep…
- Cara Membuat Smoothies Strowberry Segar Cara Membuat Smoothies Strowberry Segar - Strawberry adalah nama buah yang sudah terkenal diseluruh dunia dengan ciri khas warna merah dan rasanya yang asam. Selain itu, buah ini juga memiliki…