Resep Membuat Orek Tahu Gurih Spesial

Resep Spesial Membuat Orek Tahu Gurih Spesial – Orek merupakan makanan yang biasanya dibuat dengan memiliki bentuk yang kecil-kecil. Makanan ini biasanya dibuat dari bahan dasar telur, tempe atau jenis oreng yang lainnya seperti orek tahu yang akan kami buat disini. Orek tahu dapat anda buah dengan bahan dasar tahu putih atau tahu kuning yang sesuai dengan selra anda. Untuk jenis bumbu yang digunakan dalam membuat makanan yang satu ini tentu saja tidak jauh berbeda dengan membuat orek tempe. bahan dan bumbu yang digunakan cukup sederhana dan mudah untuk kita dapatkan dimana-mana. Bagi anda penggemar tahu terutama orek disi kami akan sajikan makanan berbahan dasar tahu yang akan dibuat menjadi orek dan sangat cocok untuk anda coba dan rasakan orek tahu yang akan kami buat ini. Orek tahu mungkin sangat jarang ditemukan diwarung makan. Untuk itu, silahkan anda buat dengan olahan tangan sendiri supaya anda dapat merasakan kelezatan orek tahu yang anda buat sendiri.

Resep Membuat Orek Tahu

garnier Paket hemat isi 2

Bahan :

Diskon sampai 70% Produk Kecantikan Lazada
  • tahu cina 2 buah ( potong dadu kecil-kecil )
  • cabe merah besar 2 buah ( potong serong tipis )
  • kecap manis secukupnya
  • daun salam 2 lembar
  • merica bubuk 1/2 sendok teh
  • minyak untuk menumis 3 sendok makan
  • garam 3/4 sendok teh
  • penyedap rasa 1/2 sendok teh

Bumbu halus :

  • lengkuas 2 cm
  • jahe 1 cm
  • bawang putih 3 siung
  • bawang merah 2 butir
  • kemiri 2 butir
  • kunyit 1 cm

Cara Membuat Orek Tahu :

  1. Tumis bumbu halus hingga harum lalu masukkan daun salam kedalamnya, aduk hingga layu
  2. Masukkan tahu kedalam bumbu sambil terus diaduk sampai setengah matang
  3. Kucuri dengan kecap manis secukupnya lalu tambahkan gula pasir, penyedap rasa dan garam
  4. Aduk kembali hingga bahan tercampur rata dan tunggu sampai matang
  5. Angkat lalu orek tahu siap disajikan

Demikianlah Proses dan Cara Membuat Orek Tahu Nikmat yang snagat cocok dijadikan sebagai lauk yang dihidangkan diatas meja makan anda.

Free Ongkir Setiap Hari
About Author: