Brownies kukus Amanda jajanan khas dari kota Bandung ini memang terkenal dengan tekstur rotinya yang lembut dan empuk serta memiliki rasa brownies yang berbeda. Meski sekarang Brownies kukus Amanda tidak hanya ada di kota asalnya melainkan sudah dijual di beberapa kota di seluruh Jawa, tapi bagi anda pecinta Brownies kukus Amanda bisa juga membuatnya sendiri di rumah. Penasaran? Berikut rahasia resep dan langkah-langkah membuatnya.
Brownies-Kukus-Amanda-Original
Bahan-bahan:
150 gram tepung terigu, diayak
5 butir telur
200 gram gula pasir
30 gram cokelat bubuk
350 gram dark cooking chocolate
125 gram margarin
1 sdt baking powder
80 ml susu kental manis
Vanilli secukupnya
Garam secukupnya
Kacang kenari secukupnya, iris, sangria
Cara membuat:
Langkah awal, kocok telur beserta gula sampai mengembang, diamkan selama 5 menit
Sambil menunggu campuran telur dan gula mengembang, ayak tepung terigu dan campur dengan coklat bubuk hingga merata. Kemudian tambahkan baking powder.
Campurkan adukan tepung terigu tadi ke dalam campuran telur dan gula yang sudah di diamkan, dan tambahkan vanilli. Aduk perlahan sampai adonan tercampur merata
Buat campuran dark cooking chocolate dengan dengan margarin, kemudian panaskan hingga meleleh.
Masukkan campuran dark cooking chocolate dengan margarine ke dalam adonan, aduk rata. Kemudian setelah adonan tercampur rata.
Siapkan panci untuk mengukus yang telah diisi air ¼ bagiannya, tunggu sampai air tersebut medidih.
Bagi adonan yang sudah dibuat menjadi dua bagian.
Tuang adonan bagian pertama ke dalam Loyang yang sudah di alasi dengan kertas kue dan di olesi dengan margarine.
Masukkan Loyang ke dalam panci pengukus yang sudah panas dengan sebelumnya lapisi tutup panci dengan serbet bersih lalu tutup panci dengan rapat. Kukus brownies selama kurang lebih sepuluh menit.
Untuk adonan bagian kedua, campur dengan susu kental manis, dan aduk hingga merata.
Setalah adonan yang dikukus selama sepuluh menit, tuang adonan kedua di atasnya dan taburi dengan irisan kacang kenari.
Lanjutkan mengukus selama kurang lebih dua puluh menit.
Setelah dua puluh menit, keluarkan brownies dari dalam Loyang, lepaskan kertas roti apabila masih menempel.
Tunggu sampai dingin lalu potong kue sesuai selera, dan sajikan ke dalam piring saji. Percantik tampilannya dengan irisan buah stroberi di atasnya atau bisa menggunakan buah cerry.
Nah, brownies kukus Amanda siap untuk dicicipi. Gak perlu jauh-jauh ke kota Bandung atau keluar rumah untuk membeli Brownies yang satu ini kan? Semoga bermanfaat.
Resep Yang di Cari Pengunjung:
resep brownies kukus amanda original
Rekomendasi Resep:
Resep Brownies Kering Anti Gagal PendahuluanHai, Kamu! Apakah kamu suka dengan brownies? Siapa yang bisa menolak kelezatan dari sepotong brownies yang renyah di luar dan lembut di dalam? Jika kamu ingin mencoba membuat brownies kering…
Resep Bolu Kukus Tanpa Mixer Tanpa Timbangan PendahuluanHai, Bunda! Apakah kamu sedang mencari resep bolu kukus yang praktis dan tidak memerlukan mixer atau timbangan? Kamu berada di tempat yang tepat! Dalam artikel ini, kami akan memberikan kamu…
Resep Bolu Pisang Kukus Tanpa Mixer dan Pengembang PendahuluanHai, Bu! Apakah kamu suka dengan pisang dan ingin mencoba resep yang sederhana namun lezat? Jika iya, kamu harus mencoba resep bolu pisang kukus tanpa mixer dan pengembang ini. Bolu…
Resep Brownies Kering 1 Kg Tepung: Panduan Lengkap… Apa Itu Brownies Kering? Brownies kering adalah salah satu variasi brownies panggang yang memiliki tekstur renyah, berbeda dari brownies basah atau fudgy yang lebih lembut. Camilan ini sangat cocok disajikan…
Cara Membuat Kue Lapis Kentang Spesial Cara Membuat Kue Lapis Kentang Spesial - Berbagai jenis makanan yang sudah tidak asing terdengar ditelinga kita memang banyak ragamnya, dari mulai makanan basah sampai makanan kering, dari mulai makanan…
Resep Bolu Singkong Kukus Simpel PendahuluanHai, Bunda! Apa kabar hari ini? Kali ini kita akan berbagi resep bolu singkong kukus simpel yang bisa kamu coba di rumah. Bolu singkong kukus adalah kue tradisional Indonesia yang…
Resep Olahan Jagung Manis Kukus Jagung manis kukus memang menjadi salah satu camilan yang sangat digemari di Indonesia. Selain rasanya yang manis dan gurih, jagung manis kukus juga sangat mudah untuk dibuat. Berikut adalah resep…
Resep Olahan Durian Mudah Durian merupakan salah satu buah yang sangat populer di Indonesia. Buah ini memiliki daging yang lembut dan manis dengan aroma yang khas. Namun, tidak semua orang suka dengan baunya yang…
Cara Membuat Bolu Coklat Kukus Lembut Sederhana Cara Membuat Bolu Coklat Kukus Lembut Sederhana - Bagi anda yang mungkin sedang kebingungan dalam mempersiapkan sebuah makanan atau cemilan yang enak, empuk dan lembut dimulut untuk keluarga anda, kini kami…
Cara Membuat Roti Kukus Isi Kacang Hijau Empuk Cara Membuat Roti Kukus Isi Kacang Hijau Empuk - Mungkin anda semua sudah mengenal yang namanya roti bahkan sudah tidak asing lagi nama roti ditelinga. Resep kali ini akan buat…
Resep Cara Membuat Brownies Kukus Keju Lembut Resep Cara Membuat Brownies Kukus Keju Lembut - Pada kesempatan kali ini, kami akan bagikan resep tentang cara membuat bolu yang sangat empuk dan lembut yaitu brownies kukus keju. Brownies…
Resep Cara Membuat Brownies Coklat Yang Enak Resep Cara Membuat Brownies Coklat Yang Enak - Brownies merupakan makanan atau jajanan yang menyerupai kue atau bolu pada umumnya. Kue ini memiliki tekstur yang sangat lembut dan enak dimulut ketika…
Resep Fudgy Brownies Tintin Rayner PendahuluanSiapa yang bisa menolak kelezatan brownies yang fudgy dan lezat? Tintin Rayner, seorang blogger kuliner terkenal, telah membagikan resep brownies khasnya yang tak terlupakan ini. Tidak ada yang bisa menolak…
Resep Bolu Kukus Loyang Bolu kukus loyang adalah salah satu kue tradisional Indonesia yang terkenal dengan citarasa manis dan lembut. Kue ini sering disajikan pada acara-acara spesial seperti ulang tahun, pernikahan, dan acara keluarga…
Resep Membuat Kue Bingka Khas Banjarmasin Resep Cara Membuat Kue Bingka Khas Banjarmasin - Kota Banjarmasin atau yang memiliki julukan kota seribu sungai ini ternyata selain kaya akan keindahan alam, Banjarmasin juga memiliki berbagai aneka kuliner…
Resep Bolu Kukus Pisang Empuk dan Enak Cara Membuat Bolu Kukus Pisang Empuk Enak – Resep kue dalam hidangan sehari-hari memang sangat beragam. Dari mulai jenis kue basah hingga kue kering sangat bervariasi sehingga kita takkan pernah…
Resep Es Pisang Cokelat Spesial Enak Resep Es Pisang Cokelat Spesial Enak - Bahwa pisang dan cokelat adalah kombinasi yang sangat cocok, nampaknya telah lama disadari banyak orang. Perpaduan rasa antara pisang dan cokelat memang enak…
Resep Bolu Kukus Chocolatos Sederhana Paragraf PendahuluanHai Kamu yang suka dengan olahan makanan manis dan lezat! Apakah kamu ingin mencoba membuat bolu kukus Chocolatos yang sederhana namun enak? Nah, artikel ini akan membantu kamu untuk…
Cara Membuat Bolu Karamel Empuk Nikmat dan Mudah Cara Membuat Bolu Karamel Empuk Nikmat dan Mudah - Jika dilhat dari segi warna tampilan bolu karamel satu ini mungkin tidak terlalu menarik dimata para pecinta kuliner. Yapz, kebanyakan masyarakat beranggapan…
Resep Olahan Tape Singkong Tape singkong merupakan bahan makanan yang sudah dikenal sejak lama di Indonesia. Tape singkong sering digunakan sebagai bahan untuk membuat kue tradisional seperti klepon, cenil, dan lain sebagainya. Namun, tape…
Cara Membuat Bolu Gulung Isi Durian Empuk Nikmat Cara Membuat Bolu Gulung Isi Durian Empuk Nikmat – Bolu gulung merupakan makanan cemilan yang enak lembut serta bisa membuat anda ketagihan jika menikmatinya. Ditambah lagi bolu gulung memakai rasa…
Resep Biskuit Brownies Renyah Resep Biskuit Brownies Renyah - Brownies adalah salah satu kue yang sangat lezat, banyak peminatnya dan Anda pun pasti setuju dengan hal ini. Brownies ini merupakan biskuit yang sangat renyah…
Resep Brownies Lumer Cup Sederhana Bahan-bahanUntuk membuat brownies lumer cup sederhana, kamu membutuhkan bahan-bahan berikut:BahanPorsi 2 orangPorsi 3 orangPorsi 4 orangPorsi 5 orangPorsi 6 orangTepung terigu100 gram150 gram200 gram250 gram300 gramGula pasir100 gram150 gram200 gram250…
Resep Brownies Kering 1/2 kg Paragraf PendahuluanSiapa yang tidak suka dengan brownies kering yang lezat dan renyah? Nah, kali ini kita akan berbagi resep brownies kering 1/2 kg yang mudah dan simpel untuk kamu coba…
Resep Bolu Kukus Mekar Sprite Anti Gagal PendahuluanBolu kukus mekar sprite merupakan salah satu varian bolu kukus yang sedang naik daun. Rasanya yang lezat dan teksturnya yang lembut membuatnya menjadi pilihan yang sempurna untuk camilan atau hidangan…
Resep Kue Muffin Choco Chips Resep Kue Muffin Choco Chips - Apakah Anda ingin menyiapkan beberapa hidangan untuk acara di rumah, atau untuk merayakan Natal tahun ini? Banyak kue yang bisa Anda buat sendiri di…
Resep Bolu Kukus Sederhana dan Murah Bolu kukus merupakan salah satu kue yang sangat populer di Indonesia. Kue yang lembut dan empuk ini biasanya dihidangkan sebagai camilan atau dessert. Namun, terkadang harga bolu kukus yang dijual…
Cara Membuat Kue Panggang Ubi Ungu Empuk Cara Membuat Kue Panggang Ubi Ungu Empuk - Kue panggang ubi ungu merupakan salah satu cemilan favorit setiap keluarga. makanan yang satu ini sangat cocok disajikan ketika anda sedang bersantai…
Resep Kue Cucur Gula Pasir PendahuluanHai, Bunda! Apakah kamu pecinta kue tradisional? Jika iya, kamu harus mencoba resep kue cucur gula pasir yang lezat ini. Kue cucur gula pasir adalah salah satu camilan klasik yang…
Cara Membuat Roti Unyil Empuk Khas Bogor Cara Membuat Roti Unyil Empuk Khas Bogor - Roti unyil adalah salah satu resep yang sangat menarik untuk kita sajikan pada penulisan kali ini. Roti unyil merupakan salah satu makanan…