Resep Tumis Kerang Pedas Lezat dan Gurih – Kerang merupakan salah satu hewan laut yang dapat dikonsumsi dan memiliki sepasang cangkang sebagai rumahnya. Kerang adalah termasuk salah satu hewan yang bertubuh lunak sehingga sangat mudah untuk dibuat menjadi masakan yang sangat enak. Bagi anda yang gemar dengan makanan yang satu ini, sangat cocok bagi anda untuk measaknya sendiri. Kerang kini sudah banyak terdapat dipasaran sehingga memudahkan kita untuk mendapatkannya. Kerang memiliki berbagai macam jenis misalnya seperti kerang hijau atau kerang yang berwarna kuning. Hewan yang satu ini memiliki sumber protein dan zinc yang sangat bagus sehingga baik untuk dikonsumsi karena sangat bermanfaat bagi tubuh kita yang memang tidak alergi dengan kerang. Bagi anda yang memang sangat alergi dengan kerang, sebaiknya anda tidak perlu mengkonsumsinya, karena akan lebih berbahaya pada kesehatan anda, meskipun tumis kerang ini memiliki rasa yang begitu nikmat. Berikut kami sajikan resep membuat tumis kerang.
Bahan :
- 350 gr kerang hijau yang sudah siap untuk dimasak
- 200 ml air bersih
- 3 buah cabe merah besar ( potong serong tipis )
- 1 buah tomat merah ( potong-potong )
- garam halus secukupnya
- gula pasir secukupnya
- penyedap rasa secukupnya
- minyak untuk menumis secukupnya
Bumbu yang dihaluskan :
- 3 siung bawang putih
- 6 butir bawang merah
- 3 butir kemiri sangrai
- 15 buah cabe rawit merah
- 1/2 sendok teh terasi bakar
- 2 buah cabe merah besar
Cara Membuat Tumis Kerang :
- kerang dicuci dengan air sampai benar-benar bersih, tiriskan
- rebus kerang yang sudah bersih dalam air yang mendidi selama 10 menit, angkat tiriskan
- tumis bumbu yang dihaluskan dengan sedikit minyak sampai harum
- tuang air kedalam bumbu yang ditumis dan diamkan sampai mendidih
- masukkan kerang yang sudah direbus kedalam bumbu
- tambahkan gula pasir, garam dan penyedap rasa, aduk sampai tercampur rata
- tunggu sampai kerang benar-benar matang sambil diaduk-aduk
- matikan api dan tumis kerang siap untuk disajikan
Sangat mudah kan untuk Resep Membuat Tumis Kerang Pedas, makanan ini sangat cocok disajikan sebagai menu tamabahan dalam keluarga anda. Silahkan anda praktekkan dirumah, semoga keluarga anda suka dengan masakan yang anda buat.
Resep Yang di Cari Pengunjung:
cara memasak kerang yang sudah dikupas
Rekomendasi Resep:
- Resep Membuat Tumis Jamur Merang Enak dan Gurih Resep Membuat Tumis Jamur Merang Enak dan Gurih - Jamur merang adalah salah satu tumbuhan pangan dalam bangsa jamur yang tumbuh didalam merang atau jerami yang dikomposkan. jamur merang ini…
- Resep Cara Membuat Tumis Pare Ikan Teri Lezat Resep Cara Membuat Tumis Pare Ikan Teri Lezat - Pare yang merupakan bahan masakan dalam golongan jenis sayuran yang memiliki ciri khas dengan rasa pahitnya namun banyak digemari karena dapat…
- Cara Membuat Ikan Bandeng Kremes Enak dan Gurih Cara Membuat Ikan Bandeng Kremes Enak dan Gurih - Ikan merupakan salah satu jenis hewan yang sering dijadikan sebagai bahan utama dalam membuat masakan yang enak dan lezat. Salah satu…
- Resep Cara Membuat Tumis Jengkol Pedas Gurih Resep Cara Membuat Tumis Jengkol Pedas Gurih - Tumis jengkol pedas atau yang biasa disebut dengan nama sambal jengkol ini merupakan salah satu jenis makanan yang sangat banyak digemari. Selain…
- Resep Olahan Kerang Kupas Kerang kupas menjadi salah satu bahan makanan laut yang sangat populer di Indonesia. Selain rasanya yang enak, kerang kupas juga kaya akan nutrisi seperti protein dan kalsium. Tidak hanya dijadikan…
- Cara Membuat Kentang Kare Pedas Manis dan Gurih Cara Membuat Kentang Kare Pedas Manis dan Gurih - Kentang kari adalah makanan enak yang memiliki kuah yang begitu kental dan sedap. Makanan ini merupakan salah satu jenis makanan yang…
- Resep Kerang Dara Rebus Saus Kacang yang Mudah Resep Kerang Dara Rebus - Pastinya kalian semua sudah tidak asing lagi dengan namanya kerang bukan, kerang merupakan salah satu hewan air yang dapat kita konsumsi. Kerang sendiri terdapat cukup…
- Resep Kerang Hijau Asam Manis Selamat datang di artikel makanan kali ini! Pada kesempatan kali ini, kita akan berbagi resep yang lezat dan menggugah selera, yaitu resep kerang hijau asam manis. Siapa yang tidak suka…
- Resep Membuat Ayam Goreng Mentega Enak dan Gurih Resep Membuat Ayam Goreng Mentega Enak dan Gurih - Ayam merupaka salah satu bahan masakan yang sering konsumsi oleh semua orang disetiap kalangan. Terdapat banyak cara untuk mengolah ayam supaya…
- Cara Membuat Jus Sirsak Asam Manis dan Segar Cara Membuat Jus Sirsak Asam Manis dan Segar - Sirsak adalah nama buah yang terkenal dengan memiliki segudang manfaat yang sangat baik bagi tubuh. Selain segar untuk dinikmati, buah sirsak…
- Cara Membuat Tumis Kentang Ayam Pedas Nikmat Cara Membuat Tumis Kentang Ayam Pedas Nikmat - Tumis kentang adalah salah satu makanan yang sangat mudah untu kita buat. Makanan ini memiliki rasa yang enak dan lezat sehingga banyak…
- Resep Olahan Kerang Hijau Kerang hijau menjadi salah satu bahan makanan laut yang banyak disukai. Selain rasanya yang enak, kerang hijau juga memiliki kandungan gizi yang baik untuk kesehatan tubuh. Kali ini, kami akan…
- Cara Membuat Tumis Selada Air Pedas Cara Membuat Tumis Selada Air Pedas - Selada air adalah salah satu jenis sayuran air yang memiliki beberapa manfaat yang baik untuk kesehatan tubuh. Selada air mungkin hampir setiap hari…
- Cara Membuat Sup Kerang Jamur Enak Spesial Cara Membuat Sup Kerang Jamur Enak Spesial - Mungkin anda sudah bosan dengan makanan sup pada umumnya. Nah, disini kami sajikan sebuah resep tentang cara membuat sup dengan kreasi terbaru. Sup…
- Resep Cara Membuat Ikan Bawal Acar Kuning Enak Resep Cara Membuat Ikan Bawal Acar Kuning Enak - Ikan bawal merupakan salah satu jenis ikan yang dapat dinikmati atau ikan yang dapat dikonsumsi karena ikan yang satu ini dapat…
- Cara Membuat Tumis Bunga Pepaya Enak Cara Membuat Tumis Bunga Pepaya Enak - Bunga pepaya merupakan salah satu bunga yang memiliki bentuk menyerupai terompet namun sangat kecil dan berwarna kuning cenderung putih. Bunga pepaya memiliki rasa…
- Cara Membuat Sambal Bajak Pedas Enak Cara Membuat Sambal Bajak Pedas Enak - Sambal bajak adalah salah satu jenis sambal yang memiliki rasa pedas nikmat dan gurih. Sambal yang satu ini biasa disajikan ketika sedang makan…
- Cara Membuat Pecak Belut Pedas Gurih dan Nikmat Cara Membuat Pecak Belut Pedas Gurih dan Nikmat - Pecak belut merupakan salah satu jenis makanan enak yang sangat khas dari negara Indonesia. Makanan ini sangat banyak digemari karena memang…
- Cara Membuat Tambeca Daging Gurih dan Lezat Cara Membuat Tambeca Daging Gurih dan Lezat - Tambeca adalah makanan enak yang terbuat dari bahan olahan daging sapi atau iga sapi yang dibuat dengan campuran bahan seperti santan kelapa…
- Resep Cumi Tepung Telor Asin yang Sangat Mudah dan Cepat Resep Cumi Tepung Telor Asin - Resep Nasional dotcom, Seafood merupakan salah satu kuliner yang memiliki banyak sekali jenisnya dari udang, ikan kakap merah, kepiting, kerang, cumi dan masih banyak…
- Resep Membuat Ceker Petis Sederhana Enak dan Sedap Resep Membuat Ceker Petis Sederhana Enak dan Sedap - Berbagai jenis makanan tradisional memang sangat banyak diminati karena memiliki rasa yang begitu khas dan juga cocok dengan lidah kita. Salah…
- Cara Membuat Ikan Mas Bumbu Rujak Segar Cara Membuat Ikan Mas Bumbu Rujak Segar - Salah satu jenis ikan air tawar yang dapat diolah adalah ikan mas. Ikan mas merupakan ikan yang memiliki banyak duri yang sangat…
- Menu Fish and Co: Memanjakan Lidahmu dengan Hidangan… Sudahkah kamu mencoba menu Fish and Co? Restoran ini terkenal dengan hidangan laut yang lezat dan penuh cita rasa. Dalam artikel ini, kami akan membahas semua yang perlu kamu ketahui…
- Cara Membuat Kue Dapros Singkong Enak Cara Membuat Kue Dapros Singkong Enak - Kue dapros singkong merupakan salah satu jenis kue yang enak dan sangat mudah untuk dibuat. Kue ini merupakan jenis kue yang mungkin sangat…
- Cara Membuat Ikan Salmon Saus Tiram Spesial Cara Membuat Ikan Salmon Saus Tiram Spesial - Ikan salmon merupakan ikan yang biasa diolah menjadi beberapa masakan seperti dibuat menjadi sup ikan salmon misalnya. Setiap olahan yang terbuat dari…
- Cara Membuat Rujak Belimbing Segar dan Pedas Cara Membuat Rujak Belimbing Segar dan Pedas - Belimbing merupakan buah yang banyak disukai karena memiliki rasa yang segar juga banyak mengandung air. Belimbing biasanya dinikmati sebagai bahan pelengkap dalam…
- Resep Kerang Asam Manis Sederhana PendahuluanHai kamu pecinta masakan laut! Kali ini kita akan berbagi resep kerang asam manis yang sederhana dan lezat. Kerang asam manis merupakan hidangan yang populer di Indonesia, dengan rasa asam…
- Resep Membuat Tumis Terong Bumbu Pedas Gurih Resep Membuat Tumis Terong Bumbu Pedas Gurih - Tumis terong adalah makanan yang selalu dinanti-nanti dalam keluarga saya. Makanan ini mungkin sudah menjadi lauk yang paling utama ketika jamuan makan…
- Resep Spesial Membuat Pepes Telur Ikan Lezat Resep Spesial Membuat Pepes Telur Ikan Lezat - Telur ikan adalah salah satu jenis bahan masakan yang memiliki nilai gizi sangat tinggi. Telur ikan sangat baik untuk dikonsumsi karena memiliki…
- Resep Membuat Tumis Toge Jamur Nikmat Resep Membuat Tumis Toge Jamur Nikmat - Toge dengan jamur dapat anda padukan keduanya menjadi sebuah makanan yang sangat nikmat. Kedua bahan makanan ini dapat anda jadikan sebgai lauk yang…